Pendahuluan: Ikterus neonatorum merupakan suatu keadaan klinis pada bayi yang ditandai oleh warna kuning pada kulit dan sklera akibat akumulasi bilirubin tak terkonjugasi berlebihan. Ikterus pada bayi baru lahir merupakan masalah yang sering dihadapi oleh tenaga kesehatan, peningkatan kadar bilirubin pada bayi baru lahir merupakan fase transisi yang normal, tetapi peningkatan kadarnya dalam dar…
Pendahuluan: Angka Kematian Bayi (AKB) di dunia pada minggu pertama kehidupan disebabkan oleh banyak faktor salah satunya adalah ikterus neonatus. Tujuan penelitian ini yaitu mampu memberikan asuhan keperawatan pada bayi dengan ikterus neonatus. Metode: Penelitian ini menggunakan desain studi kasus, pada satu bayi yang terdiagnosis ikterus neonatus. Data dikumpulkan dengan wawancara, observasi,…
Pendahuluan Salah satu penyebab jumlah kematian pada bayi baru lahir adalah ikterus. Ikterus neonatus merupakan keadaan klinis pada bayi ditandai warna kuning yang terdapat di kulit, konjungtiva dan sklera mata disebabkan oleh menumpuknya bilirubin bebas di dalam darah yang berlebihan. Tujuan penelitianini untuk mengidentifikasi asuhan keperawatan pada klien dengan diagnosa medis ikterus neonat…
Pendahuluan Usia kehamilan belum aterm bisa menyebabkan icterus patologis Kelebihan bilirubin terjadi karena organ hati bayi belum cukup matang untuk menyingkirkan bilirubin dalam aliran darah Tujuan literature review ini untuk mengidentifikasi hubungan Mengidentifikasi Hubungan usia gestasi dengan kejadian Ikterus Neonatorum berdasarkan studi empiris 5 tahun terakhir. Desain: Desain penel…
Pendahuluan Bayi fisiologis bisanya tidak jarang pada hari ke dua terlihat icterus, ini di sebabkan berbagai factor Usia kehamilan, pemberian Asi, Pemberian oksitosin drip, factor perinatal yaitu Trauma persalinan dan jenis persalinan sedang factor neonatal yaitu premature, hipoglikemia, asfiksia. Tujuan literature review ini untuk mengidentifikasi Faktor Yang Memengaruhi Kejadian Ikterus Ne…
One cause of mortality in newborns is Jaundice is a yellow color that appears on the skin and mucosa due to increased bilirubin. Based on a preliminary study conducted in BPM Lilis Menganto Village District of Mojowarno in 5 pregnant women pregnant women only one who has made the prevention of jaundice in the form of regular ante natal care, of nutrition and breast care in preparation for early…