https://perpus.menpan.go.id/top/ https://sobattb.id/blog/ https://yki4tbc.org/data/ https://windowsmoviemakers.net/ https://simlitabmas.uniku.ac.id/sthai/ https://bot.unesa.ac.id/ob/ pisangbet https://cbtspmb.unesa.ac.id/top/ https://41naturals.com/ https://yosemiteclimbingmuseum.com/ https://fleetanswers.com/ https://chicquero.com/ https://arcadianshores.com/ https://comoaprenderjapones.com/ https://bot.unesa.ac.id/top/ https://informatika.unpad.ac.id/-/blog/
02181 2200169 4500245017400000100001800174650001700192650002100209650002100230650002400251005001900275260005600294041001400350084000800364300003100372500160800403 aASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF PADA NY “K” G3P2A0 34 MINGGU DENGAN KEHAMILAN NORMAL DI PMB LILIS SURYAWATI S.ST.M.Kes DESA SAMBONG DUKUH KEC JOMBANG JOMBANGhText aSiti Masruroh akomprehensif aasuhan kebidanan aKehamilan Normal aAsuhan Komplamenter a20240911112332 aJombangbITSKes Insan Cendekia Medika Jombangc2024 aIndonesia a600 axv, 134 h, ill ind, 6 cm : aPerubahan yang terjadi pada ibu hamil Trimester III merupakan hal yang wajar. Selama kehamilan, sering dijumpai ibu hamil dengan keluhan – keluhan yang fisiologis, salah satunya adalah nyeri punggung. Tujuan penyusunan LTA ini adalah memberikan asuhan kebidanan secara komprehensif dan menerapkan asuhan komplementer, pada ibu hamil, bersalin, Nifas, BBL, Neonatus pada ibu dengan keluhan nyeri punggung. Metode asuhan laporan tugas akhir ini adalah continue of care. Dilakukan dengan wawancara, observasi, serta penatalaksanaan asuhan. Subjektif pada asuhan ini yakni Ny “K” G3P2A0 34 minggu dengan kehamilan normal di PMB Lilis Surya Wati S.ST.M.Kes Desa Sambong Dukuh Kecamatan Jombang Kabupaten Jombang. Hasil asuhan kebidanan komprehensif dan asuhan komplementer pada Ny “K” selama kehamilan trimester III dengan keluhan nyeri punggung sudah teratasi, persalinan normal tidak ada penyulit yang menyertai, masa nifas berjalan normal, dengan BBL dan Neonatus normal. Kesimpulan dari asuhan kebidanan komprehensif ini didapat dengan melakukan asuhan kebidanan secara mandiri dan kolaborasi serta dengan penanganan secara dinni, tidak ditemukaan adanya penyulit dikehamilan, persalinan, nifas, BBL, Neonatus. Dengan diterapkannya asuhan kebidanan komplementer pada Ny “K” dari mulai kehamilan, persalinan, nifas, BBL, Neonatus ibu merasakan selama kehamilan ini menjadi lebih rileks. Disarankan kepada bidan untuk selalu mengadakan kelas ibu hamil yang bertujuan untuk memfasilitasi semua keluhan ibu hamil.ata kunci: Asuhan Kebidanan, Komprehensif, Asuhan Komplementer, Kehamilan Normal