SKRINING FITOKIMIA EKSTRAK AIR DAUN TIN (Ficus Carica Lin.)

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Emi Kusumawardani

Abstract

Pendahuluan: Tanaman Tin (Ficus Carica Lin.) merupakan tanaman dimanfaatkan dalam pengobatan herbal dan telah terbukti khasiatnya dalam menangani berbagai masalah kesehatan diantaranya gangguan gastrointenstinal, penyakit kardiovaskular, inflamasi, gangguan pernapasan, penyakit ulseratif, dan kanker. Tanaman tin banyak dimanfaatkan pada bagian daun dan buah. Khasiat yang dimiliki oleh tanaman tin terutama daunnya diduga terdapat bermacam-macam komponen kimia yang terkandung dalam daun tin. Tujuan: Pada penelitian ini dilakukan skrining ekstrak air daun tin untuk mengetahui golongan senyawa yang terkandung dalam ekstrak.
Metode: Penelitian ini terdiri dari dua tahap yaitu ekstraksi dan skinning fitokimia. Proses ekstraksi dilakukan menggunakan metode freeze driying. Hasil: Skrining fitokimia pada ekstrak air daun tin meliputi pemeriksaan alkaloid, terpenoid, flavonoid, polifenol dan saponin. Kesimpulan: Hasil uji skrining fitokimia menunjukkan bahwa ekstrak air daun tin mengandung alkaloid, polifenol, dan saponin.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

How to Cite
Kusumawardani, E. (2023). SKRINING FITOKIMIA EKSTRAK AIR DAUN TIN (Ficus Carica Lin.). Jurnal Insan Cendekia, 10(2), 106-110. https://doi.org/10.35874/jic.v10i2.1196

References

Amanto, B.S., Aprilia, T.N., & Nursiwi, A. (2019). Pengaruh lama blanching dan rumus petikan daun terhadap karakterisktik fisik, kimia, serta sensoris teh daun tin (Ficus carica). Jurnal Teknologi Hasil Pertanian, vol. XII, no. 1, pp. 1-11
Biradar, Y.S. 2010. TLC Densitometric Quantification of Vasicine, Vasicinone and Embelin from Adhatoda zeylanica Leaves and Embelia ribes Fruits (Tesis). Halaman: 140.
Duke J.A, M,J Buken Schutz-godwin, J.Du Collier and P.K Duke. (2002). Handbook of Medicinal Herb.CRC Press.Boca Roten Florida USA. 2nd Edition
Hidayat S. (2005). Ramuan Tradisional ala 12 Etnis Indonesia. Penebar Swadaya, Jakarta
Lansky E.P, & Paavilainen H.M. (2011). Fig the genus ficus.CRC Press. London and New York
Musthapa I, & Dwiyanti G. (2004). Aspek kimia dan biologis dari senyawa turunan flavonoid tumbuhan ficus.Seminar nasional penelitian & pendidikan kimia. FP MIPA, Universitas Pendidikan Indonesia, Bandung
Unit Layanan Pengujian Fakultas Farmasi. (2021). Ekstraksi dan Skrening Fitokimia. Unair. Surabaya
Vebriansyah & Angkasa.(2016). Peluang Kebunkan Tin. Trubus, Edisi Februari, Jakarta