HUBUNGAN MUTU PELAYANAN KESEHATAN DENGAN TINGKAT KEPUASAAN PASIEN DI KLINIK UTAMA WISHNU HUSADA KABUPATEN BANYUMAS

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Tuti Bhakti Tuti
Tri Sumarni
Adiratna Sekar Siwi

Abstract

Pendahuluan: Kepuasan pasien menjadi salah satu indikator utama dalam upaya penilaian sebuah pelayanan kesehatan yang berkualitas. Kepuasan pasien ditentukan oleh kualitas pelayanan kesehatan yang dikendaki tentang oleh pasien. Meskipun angka kepuasan pasien di Klinik Utama Wishnu Husada cukup baik, tetapi masih berada dibawah standar minimal kepuasan yang ditetapkan oleh kementrian kesehatan yaitu 95%.Peningkatan mutu pelayanan menjadi salah satu cara untuk meningkatkan kualitas pelayanan agar dapat memenuhi harapan masyarakat.. Tujuan: penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan mutu pelayanan kesehatan dengan kepuasan pasien di Klinik Utama Wishnu Husada Kabupaten Banyumas. Metode: Jenis penelitian kuantitatif yang menggunakan desain survei analitik dengan pendekatan cross sectional. Sampel adalah seluruh pasien rawat jalan di Klinik Utama Wishnu Husada yang berjumlah 46 responden dengan teknik accidental sampling. Alat yang digunakan untuk pengumpulan data adalah lembar kuesioner. Analisis data menggunakan uji spearman rank. Hasil: Penelitian ini menunjukkan bahwa karakteristik pasien sebagian besar memiliki usia kategori remaja akhir (34.8%), memiliki jenis kelamin perempuan (56.5%), memiliki pendidikan dasar (50%), memiliki status tidak bekerja (58.7%) dan memiliki status pembiayaan menggunakan asuransi pemerintah (BPJS, KIS) (67.4%). Mutu pelayanan kesehatan sebagian besar dalam kategori baik (50.0%). Kepuasan pasien sebagian besar dalam kategori sangat puas (56.5%). Kesimpulan: terdapat hubungan lemah antara mutu pelayanan dan kepuasan pasien di Klinik Utama Wishnu Husada Kabupaten Banyumas.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

How to Cite
Tuti, T., Sumarni, T., & Sekar Siwi, A. (2024). HUBUNGAN MUTU PELAYANAN KESEHATAN DENGAN TINGKAT KEPUASAAN PASIEN DI KLINIK UTAMA WISHNU HUSADA KABUPATEN BANYUMAS. Jurnal Insan Cendekia, 11(1), 29-34. https://doi.org/10.35874/jic.v11i1.1270

References

Adiputra, I. M. S., Trisnadewi, N. W., & Oktaviani, N. P. W. (2021). Metodologi Penelitian Kesehatan. Medan: Yayasan Kita Menulis.
Ahmad, L., & Munawir. (2018). Sistem Informasi Manajemen : Buku Referensi. Aceh: Penerbit Lembaga KITA. https://books.google.co.id/books?id=Jr2XDwAAQBAJ&printsec=frontcover&hl=id&source=gbs_vpt_read#v=onepage&q&f=false
Aisyah, R. P., & Wahyono, B. (2021). Mutu Pelayanan Kesehatan Setelah Persalinan Yang Berhubungan Dengan Kepuasan Pelayanan Ibu Nifas. Indonesian Journal of Public Health and Nutrition, 1(2), 282–290. https://doi.org/10.15294/IJPHN.V1I2.45446
Alamsyah, R. A., Retnaningtyas, E., & Loura Sari, N. (2021). Hubungan Kepuasan Pasien Dengan Minat Menggunakan pelayanan Kesehatan di Puskesmas. Professional Health Journal, 2(2), 101–111. https://doi.org/10.54832/phj.v2i2.133
Candrianto. (2021). Kepuasan Pelanggan Suatu Pengantar. Malang: Literasi Nusantara. https://www.google.co.id/books/edition/KEPUASAN_PELANGGAN_SUATU_PENGANTAR/g9YrEAAAQBAJ?hl=id&gbpv=0
Herlambang, S. (2016). Manajemen Pelayanan Kesehatan Rumah Sakit. Yogyakarta: Gosyen Publishing.
Hidayat, A. A. (2020). Metodologi Penelitian Keperawatan dan Kesehatan. Jakarta: Salemba Medika.
Jalilah, N. H., & Prapitasari, R. (2021). Konsep Dasar Mutu Pelayanan Kesehatan. Indramayu: Adanu Abimata. https://www.google.co.id/books/edition/Konsep_Dasar_Mutu_Pelayanan_Kesehatan/OXMTEAAAQBAJ?hl=id&gbpv=1&dq=Dimensi+Mutu+Pelayanan&pg=PA10&printsec=frontcover
Kotler, P., & Keller, K. . (2016). Marketing Management 15th Edition (United State ofAmerica: Pearson Education Limited (ed.)).
Kurniawan, W., & Agustini, A. (2021). Metodologi Penelitian Kesehatan dan Keperawatan. Cirebon: Rumah Pustaka.
Lupiyoadi, R. (2016). Manajemen Pemasaran Jasa: Teori dan Praktik. Jakarta: Salemba Medika.
Muninjaya, A. . (2015). Manajemen Mutu Pelayanan Kesehatan. Jakarta: EGC.
Notoatmodjo. (2014). Promosi Kesehatan dan Perilaku Kesehatan (edisi revisi 2012). Jakarta: Rineka Cipta.
Notoatmodjo, S. (2018). Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta.
Nursalam. (2012). Metodologi Penelitian Ilmu Keperawatan. Jakarta: Salemba Merdeka.
Peraturan Menteri Kesehatan. (2015). PERATURAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 75 TAHUN 2014 TENTANG PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT. http://hukor.kemkes.go.id/uploads/produk_hukum/PMK No. 75 ttg Puskesmas.pdf
Peraturan Menteri Kesehatan. (2023). PERATURAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 30 TAHUN 2022 TENTANG INDIKATOR NASIONAL MUTU PELAYANAN KESEHATAN. Jakarta: Kemenkes RI. https://yankes.kemkes.go.id/unduhan/fileunduhan_1666854298_554914.pdf
Peraturan Presiden Republik Indonesia. (2018). Peraturan Presiden Republik Indonesia no 82 tahun 2018 tentang Jaminan Kesehatan. Jakarta: Kemenkes RI. https://rskgm.ui.ac.id/wp-content/uploads/2021/03/05.-perpres822018.pdf

Permenkes RI. (2014). Pelayanan Kesehatan Masa Sebelum Hamil, Masa Hamil, Persalinan, dan Masa Sesudah Melahirkan, Penyelenggaraan Pelayanan Kontrasepsi, Serta Pelayanan Kesehatan Seksual. Nomor 97. Jakarta: Kemenkes RI.
Pohan, I. (2017). Penilaian Mutu Pelayanan Kesehatan. Jakarta: EGC.
Purwaningrum, H., & Susanto, A. (2021). Analisis Hubungan Karakteristik Pasien Dengan Tingkat Kepuasan Pelayanan Kefarmasian Di Klinik Siti Hadjar Kota Tegal. Jurnal Smart Ankes, 5(2), 29–34. https://doi.org/10.52120/jsa.v5i2.68
Satrianegara, M. . (2016). Organisasi dan Manajemen Pelayanan Kesehatan. Jakarta: Salemba Medika.
Siregar, A. S. S. (2020). Tingkat Kepuasan Pasien terhadap Pelayanan Kesehatan pada Proses Keperawatan. OSF Preprints., 1(1). https://doi.org/10.31219/osf.io/dbkmp
Susanti I.H dkk. (2021). Hubungan Kepuasan Pasien dengan Tingkat Attendance Pasien di Rawat Jalan Puskesmas Pekuncen I Kabupaten Banyumas. Program Studi Keperawatan Program Sarjana Universitas Harapan Bangsa. ISSN 2809-2767
Syapitri, H., Amila, & Aritonang, J. (2021). Buku Ajar Metodologi Penelitian Kesehatan. Malang: Ahlimedia Press.
Tjiptono, F. (2014). Pemasaran Jasa – Prinsip, Penerapan, dan Penelitian. Yogyakarta: Andi Offset.
Trimurti, I. (2018). Analisis Hubungan Persepsi Pasien tentang Mutu Pelayanan dengan Minat Pemanfaatan Ulang Pelayanan Rawat Jalan di Puskesmas Pandanaran. Semarang: Universitas Diponegoro.