Kemampuan Keluarga Merawat Anak yang Telah Mengalami Pelecehan Seksual (Post Sexual Abuse)

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Iva Milia Hani Rahmawati
Inayatur Rosyidah

Abstract

ABSTRAK
Pendahuluan: Kejadian pelecehan seksual sulit dideteksi. Pelecehan seksual ini oleh korban dan keluarga masih dirahasiakan karena dianggap sebagai aib keluarga. Selain malu keluarga juga tidak mengetahui bagaimana cara merawat anak yang telah mengalami pelecehan seksual. Kejadian pelecehan seksual paling banyak terjadi pada anak-anak dan remaja sebagai korban atau yang sering disebut Child sexual abuse. Tujuan : Tujuan Penelitian untuk mendeskripsikan kemampuan keluarga merawat anak yang telah mengalami pelecehan seksual (post sexual abuse) di Wilayah Kerja Women Crisis Center (WCC) Jombang. Metode : Desain penelitian Deskriptif Analitik, yaitu suatu metode yang berfungsi untuk mendeskripsikan atau memberi gambaran terhadap objek yang diteliti melalui data atau sampel yang telah terkumpul. Populasi adalah keluarga yang mempunyai anak yang telah mengalami pelecehan seksual sejumlah 133 orang, sampel sejumlah 100 orang dengan teknik simple random sampling. alat ukur yang digunakan adalah kuesioner. Pengelolahan data dengan cara editing, coding, scoring, tabulating, dan analisis data menggunakan Uji Wilcoxon. Hasil : kemampuan keluarga merawat anak yang telah mengalami pelecehan seksual (post sexual abuse) di Wilayah Kerja Women’s Crisis Center Jombang adalah kurang. Kesimpulan : kemampuan keluarga merawat anak yang telah mengalami pelecehan seksual adalah kurang.
ABSTRACT
 Introduction: Incidents of sexual harassment are difficult to detect. This sexual harassment by the victim and family is still kept secret because it is considered a family disgrace. Apart from being embarrassed, the family also doesn't know how to take care of a child who has been sexually abused. Most cases of sexual harassment occur in children and adolescents as victims or what is often called Child sexual abuse. Objective: The aim of the study was to describe the ability of families to care for children who have experienced post-sexual abuse in the Jombang Women Crisis Center (WCC) Work Area. Method: Analytical Descriptive research design, which is a method that serves to describe or provide an overview of the object under study through data or samples that have been collected. The population is families who have children who have experienced sexual harassment as many as 133 people, a sample of 100 people with a simple random sampling technique. the measuring instrument used is a questionnaire. Data processing by editing, coding, scoring, tabulating, and data analysis using the Wilcoxon Test. Results: the ability of families to care for children who have experienced post-sexual abuse in the Jombang Women's Crisis Center Working Area is less. Conclusion: the ability of families to care for children who have experienced sexual abuse is less.
 

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

Author Biographies

Iva Milia Hani Rahmawati, STIKES Insan Cendekia Medika Jombang

Prodi S1 Ilmu Keperawatan

Inayatur Rosyidah, STIKES Insan Cendekia Medika Jombang

Prodi S1 Ilmu Keperawatan
How to Cite
Rahmawati, I., & Rosyidah, I. (2021). Kemampuan Keluarga Merawat Anak yang Telah Mengalami Pelecehan Seksual (Post Sexual Abuse). Jurnal Insan Cendekia, 8(2), 107-113. https://doi.org/10.35874/jic.v8i2.931

References

Australian Bureau of Statistics. (2016). Personal Safety, Australia, 2016 | Australian Bureau of Statistics. Available at: https://www.abs.gov.au/statistics/people/crime-and-justice/personal-safety-australia/latest-release.

Hidayat, A. A.,(2017). Metodologi Penelitian Keperawatan dan Kesehatan. Jakarta: Salemba Medika.

Buanasari, A., Keliat, B. A. and Susanti, H. (2020). The Application of Acceptance Commitment Therapy (ACT) and Family Psychoeducation (FPE) to Clients with Schizophrenia and Aggressive Behavior. Nurse Media Journal of Nursing, 10(1), pp. 11–21. DOI: 10.14710/min.v10i1.22220.

Castillo, R. F. P. and Talavera, D. A. A. (2020). Findings from an intervention on the prevention of sexual abuse of children from Mayan communities in Mexico’, in An International Perspective on Contemporary Developments in Victimology: A Festschrift in Honor of Marc Groenhuijsen. Springer International Publishing, pp. 151–163. DOI: 10.1007/978-3-030-41622-5_11.

Halim and Hamid (2020). Journal Hubungan Tindakan Psikoedukasi Keluarga Dengan Kemampuan Keluarga 2020. Jurnal Keperawatan Jiwa, 8(2), pp. 193–202.

Handayani, M. (2017). Pencegahan Kasus Kekerasan Seksual Pada Anak Melalui Komunikasi Antarpribadi Orang Tua Dan Anak. JIV-Jurnal Ilmiah Visi, 12(1), pp. 67–80. doi: 10.21009/jiv.1201.7.

Harvey, C. (2018). Family psychoeducation for people living with schizophrenia and their families. BJPsych Advances, 24(1), pp. 9–19. DOI: 10.1192/bja.2017.4.

Herminsih, A. R., Barlianto, W. and Kapti, R. E. (2017). Pengaruh Terapi Family Psychoeducation (Fpe) Terhadap Kecemasan Dan Beban Keluarga Dalam Merawat Anggota Keluarga Dengan Skizofrenia Di Kecamatan Bola Kabupaten Sikka, Nusa Tenggara Timur’, Jurnal Kesehatan Mesencephalon, 3(2). doi: 10.36053/mesencephalon.v3i2.48.

Lo, H. H. M. et al. (2019). A brief mindfulness-based family psychoeducation intervention for Chinese young adults with first-episode psychosis: A study protocol. Frontiers in Psychology, 10(MAR). DOI: 10.3389/fpsyg.2019.00516.

Mathews, B. (2017). Optimizing implementation of reforms to better prevent and respond to child sexual abuse in institutions: Insights from public health, regulatory theory, and Australia’s Royal Commission. Child Abuse and Neglect, 74, pp. 86–98. DOI: 10.1016/j.chiabu.2017.07.007.

Merdekawati, D. (2017) ‘93) Hubungan Pengetahuan Keluarga Dan Tingkat Retardasi Mental Dengan Kemampuan Keluarga Merawat’, Journal Endurance, 2(2), p. 186. doi: 10.22216/jen.v2i2.1963.

Miller, K. S. et al. (2015). Curriculum Development Around Parenting Strategies to Prevent and Respond to Child Sexual Abuse in Sub-Saharan Africa: A Program Collaboration Between Families Matter! and Global Dialogues. Journal of Child Sexual Abuse, 24(8), pp. 839–852. DOI: 10.1080/10538712.2015.1088913.

Nursalam. (2017). Metodologi Penelitian Ilmu Keperawatan : Pendekatan Praktis. Jakarta: Salemba Medika.

Sanjeevi, J. et al. (2018) ‘A Review of Child Sexual Abuse: Impact, Risk, and Resilience in the Context of Culture’, Journal of Child Sexual Abuse, 27(6), pp. 622–641. DOI: 10.1080/10538712.2018.1486934