Infeksi Saluran Pernafasan Akut adalah suatu penyakit yang terbanyak diderita oleh anak, di negara berkembang maupun di negara maju. ISPA masih merupakan masalah kesehatan yang penting karena menyebabkan kematian bayi dan balita yang cukup tinggi. Tujuan penelitian menganalisa hubungan perilaku hidup bersih dan sehat ibu dengan kejadian infeksi saluran pernafasan akut pada anak usia 1-4 tahun …