Masalah ketidakpatuhan (Compliance) penderita TB Paru sangat berpengaruh terhadap penyakitnya sehingga dapat muncul Multi Drugs Resistance (MDR). Tujuan penelitian mengetahui Hubungan Kepatuhan Berobat Penderita TB Paru Dengan Kejadian Multi Drugs Resistance (MDR) di Poli Paru RSUD Dr. R. Sosodoro Djatikoesoemo Bojonegoro. Penelitian ini menggunakan desain corelational dengan pendekatan cross …
Dokumentasi merupakan catatan otentik dalam penerapan manajemen asuhan keperawatan profesional. Pendokumentasian proses keperawatan dapat dilakukan dengan baik jika didorong dengan adanya motivasi perawat untuk melakukan usaha tersebut. Semakin tinggi motivasi seseorang maka semakin baik pula pelaksanaan dokumentasi asuhan keperawatan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan moti…
Pelayanan kesehatan di lndonesia saat ini menuntut peningkatan mutu. Mutu pelayanan kesehatan sangat terkait dengan kepuasan. Konsumen yang puas akan jasa yang di terimanya akan cenderung menggunakan jasa pelayanan kesehatan dimasa yang akan datang. Tujuan Penelitan ini untuk mengidentifikasi hubungan kepuasan pasiendengan minat menggunakan jasa pelayanan kesehatan di RSU dr Wahidin Sudiro Huso…
Anemia dalam kehamilan adalah kondisi ibu dengan kadar hemoglobin dibawah 11 gr% pada trimester I dan III atau kurang dari 10,5 gr% pada trimester II. Anemia dalam kehamilan yang paling sering dijumpai adalah anemia gizi besi disebabkan kurangnya asupan zat besi dalam makanan. Berdasarkan hasil studi pendahuluan yang dilakukan pada awal bulan Januari 2016 terhadap 10 orang ibu hamil, sebanyak 3…
Persalinan sering kali menyebabkan perlukaan jalan lahir dikarenakan persalinan dapat mengenai vulva, vagina dan perineum. Penyembuhan luka perineum bisa dipengaruhi beberapa faktor, salah satunya karena konsumsi makan bergizi terutama protein. Studi pendahuluan yang dilakukan di Wilayah Puskesmas Dawarblandong Kecamatan Dawarblandong Kabupaten Mojokerto pada bulan April 2016 terdapat 34 orang …