Pendahuluan Tuberkulosis paru (TB) masih menjadi masalah utama kesehatan di dunia maupun di indonesia. Diperkirakan sepertiga penduduk dunia telah terkena infeksi oleh kuman Mycobacterium tuberculosis. Tujuan studi kasus ini adalah melaksanakan asuhan keperawatan pada klien Tuberculosis paru dengan masalah bersihan jalan napas tidak efektif. Metodepenelitian berikut ini menggunakan pendekatan d…