Stunting merupakan suatu permasalahan kekurangan gizi paling kritis secara global yang diakibatkan oleh multifaktor. Sanitasi lingkungan keluarga terutama yang tidak sehat baik dari kriteria rumah tinggal, sarana sanitasi yang dimiliki dan perilaku penghuni rumah tangga dapat meningkatkan risiko terhadap kejadian stunting pada balita. Penelitian ini betujuan untuk menganalisis hubungan sanitasi…
Pendahuluan: Ibu hamil yang menderita kekurangan zat gizi berlangsung lama (kronis) bisa dalam beberapa bulan atau tahun yang mengakibatkan timbulnya gangguan kesehatan pada ibu hamil dan anak yang dikandungnya.Hasil studi pendahuluan di Puskesmas Wringinanom kejadian KEK tahun 2020 ke 2021 mengalami kenaikan yang disebabkan faktor pola konsumsi makan, kurangnya pengetahuan ibu hamil tentang gi…
Pendahuluan Faktor penyebab terjadinya abortus yaitu, factor pertumbuhan hasil konsepsi, kelainan pada plasenta, penyakit ibu, kelainan yang terdapat dalam rahim, serta gaya hidup (Prawirohardjo, 2014) Selain itu factor penyebab lainnya adalah usia, pernah keguguran (Rejeki et al., 2019) Tujuan mengidentifikasi Faktor – factor apa sajakah yang berhubungan dengan kejadian abortus pada ibu …
Pendahuluan: Kanker payudara merupakan salah satu penyakit tidak menular yang menjadi masalah kesehatan masyarakat di Indonesia maupun di dunia. Ca Mammae atau kanker payudara merupakan suatu tumor ganas yang terbentuk oleh pertumbuhan dan perkembangan sel yang tak terkendali dipayudara dan menyebar diantara jaringan dan organ sekitar payudara atau bagian tubuh lainnya dan salah satu…
Perubahan yang terjadi pada ibu hamil trimester III adalah hal yang wajar. Selama kehamilan, sering dijumpai ibu hamil dengan keluhan-keluhan yang fisiologis, salah satunya yaitu ibu hamil trimester III dengan keluhan keputihan (cairan seperti susu, encer, tidak berbau, tidak gatal). Tujuan LTA ini adalah memberikan asuhan secara komprehensif pada ibu hamil, bersalin, nifas, BBL, Neonatus dan K…
Stunting adalah kondisi dimana anak mengalami gangguan pertumbuhan sehingga menyebabkan tubuhnya lebih pendek. Rendahnya pengetahuan ibu akan berpengaruh terhadap perilaku ibu dalam memberikan gizi seimbang pada anak. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan pengetahuan ibu dengan perilaku pencegahan stunting pada anak usia 3-5 tahun. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuant…
Perkembangan bahasa pada anak usia 3-5 tahun banyak ditemukan mengalami hambatan, berupa gangguan artikulasi, kata atau kosa kata, produksi suara. Sebab anak terlambat bicara salah satunya yakni minim interaksi dengan orang tua. Kurangnya rangsangan orangtua terhadap anak juga dapat menghambat perkembangan berbicara pada anak, maksudnya disini yaitu orangtua yang terlalu sibuk bekerja d…
Penderita Diabetes Mellitus tipe 2 memiliki masalah yakni tingginya kadar gula darah di dalam tubuh atau hiperglikemia. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui pengaruh senam kaki terhadap penurunan kadar gula darah pada penderita DM tipe 2. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif. Desain penelitian pra eksperimental design dengan pendekatan one group pretest-posttest design. P…
Pandemi virus covid-19 merupakan jenis virus yang menyerang sistem imun, pentingnya meningkatkan sistem imun sebagai upaya peningkatan kekebalan tubuh untuk melawan dan mencegah virus kejadian Covid-19 sangat penting dilakukan untuk membantu melawan replikasi virus dan membuat virus berhenti menyebar. Tujuan Penelitian untuk mengidentifikasi upaya peningkatan imunitas untuk mencegah kejadian co…
Pendahuluan: Kehamilan di masa pandemic COVID-19 menyebabkan kecemasan sendiri bagi ibu hamil. Karena khawatir jika ibu dan bayi bisa terpapar virus covid-19. literature review ini untuk menganalisis tingkat kecemasan ibu hamil dengan kesiapan menghadapi persalinan di era pandemi covid-19 berdasarkan studi empiris 4 tahun terakhir. Metode: Pencarian artikel dilakukan melalui database ProQuest (…