Pendahuluan: Mekanisme coping pasien HIV/AIDS sebagian besar saat ini masih cenderung maladaptive. Pasien HIV mempunyai masalah besar pada mekanisme koping, hal ini disebabkan karena masih banyaknya stigma negatif dari masyarakat tentang HIV/AIDS sehingga banyak pasien HIV/AIDS yang mengisolasi diri dari lingkungan, bahkan menarik diri dari kehidupan ber-sosial. Tujuan dari literature review in…
Pendahuluan: Hipertensi merupakan masalah kesehatan yang banyak di derita oleh masyarakat karena tidak hanya menyerang orang yang berusia lanjut dan dewasa, tetapi kini penyakit tersebut sudah mulai menyerang anak remaja. Konsumsi labu siam (Sechium edule) dapat di manfaatkan sebagai salah satu cara untuk mengurangi tekanan darah tinggi karena di dalam labu siam mengandung alkaloid yang membant…
Pendahuluan : Keluhan sulit tidur sering dianggap oleh masyarakat sebagai proses fisiologis yang biasa terjadi di masa tua. Hampir setengah dari populasi lansia melaporkan bahwa dirinya kesulitan memulai dan menjaga tidurnya. Lansia sering terbangun pada malam hari sehingga waktu tidur malam menjadi berkurang. Upaya untuk meningkatkan kualitas tidur pada lansia dengan melakukan senam lansia. Me…
Pendahuluan: Masalah management diet menjadi masalah besar untuk mengubah gaya hidup penderita tekanan darah tinggi, Management diet hipertensi merupakan salah satu cara untuk mengatasi hipertensi tanpa efek samping yang serius karena metode pengendaliannya yang alami. Tujuan: Mengidentifikasi management diet pada penderita hipertensi berdasarkan studi empiris dalam lima tahun terakhir. Metode:…
ABSTRAK PENGARUH SENAM DISMINORE UNTUK MENGURANGI NYERI DISMINORE PADA REMAJA PUTRI Anjelia Kesya Janwarin Dismenore merupakan kejadian yang hampir semua wanita mengalaminya dengan usia kurang dari 20 tahun dan ketika siklus ovulasi mulai teratur. Dismenore terjadi karena ketidak seimbangan hormone progesterone dalam darah dan nyeri terjadi karena mengkerutnya rahim akibat kekurangan a…
Pendahuluan: Ulkus diabetikum sulit disembuhkan apabila perawatannya tidak tepat. Perawatan luka yang efektif pada penderita ulkus diabetikum sangat diperlukan untuk mengurangi dan mencegah resiko luka bertambah parah atau bahkan amputasi. Semakin cepat perawatan ulkus diabetikum akan berdapak baik terhadap penyembuhan ulkus. Tujuan: Mengidentifikasi metode wound care pada penderita ulkus diabe…
GAMBARAN MIKROSKOPIS Ascaris lumbricoides PADA SELADA (Lactuca latifa ) DENGAN METODE FLOTASI NaCl DAN SENTRIFUGASI Oleh : Dimas Hariyadi Putra ABSTRAK Sayuran selada memiliki posisi tanam yang rendah sehingga dapat berkontak dengan tanah, hal ini berpotensi menyebabkan STH yang ada di tanah mencemari selada. Rumusan masalah dalam penelitian ini Bagaimanakah gambaran mikroskopis Ascari…
Afasia motorik merupakan sebagian besar manifestasi klinis pada pasien stroke yang mengakibatkan gangguan bicara (afasia motorik). Tujuan literature review ini untuk mengidentifikasi efektivitas pemberian Speech And Language Therapy (SLT) terhadap afasia motorik pada pasien stroke berdasarkan studi empiris dalam lima tahun terakhir. Metode penelitian menggunakan Literature Review mendapatkan 21…
Pendahuluan: Hipertensi salah satu penyakit yang banyak diderita oleh masyarakat Indonesia terjadi akibat salah satu masalah dari perubahan gaya hidup seperti merokok, mengkonsumsi makanan kadar garamnya terlalu tinggi, kurangnya aktifitas fisik, mengkonsumsi alkohol, dan stres. Tujuan: Mengidentifikasi terapi nostril breathing menurunkan tekanan darah pasien hipertensi berdasarkan studi empiri…