CD-ROM
PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG rnBAHAYA MEROKOK TERHADAP SIKAP REMAJA YANG rnMEROKOKrn( Studi Di SMPN5 Parimono Jombang)
Remaja adalah masa transisi antara masa kanak-kanak dan dewasa, dimana terjadi rnpacu tumbuh, terjadi perubahan psikologi dan kognitif. Saat ini masih banyak remaja rnputra yang kurang mengerti dan kurang memperhatikan bahaya merokok. Sehingga rnmereka banyak mengalami gangguan dalam kesehatannya. Pendidikan kesehatan rnsangatlah penting karena berpengaruh terhadap kebiasaan, sikap dan pengetahuan yang rnada hubungannya dengan kesehatan perseorangan. Tujuan penelitian adalah di ketahuinya rnpengaruh pendidikan kesehatan tentang bahaya merokok terhadap sikap remaja yang rnmerokok di kelas 8 SMP N 5 jombang.rnPenelitian ini menggunakan desain one group pretest-postest dengan pengambilan rndata melibatkan satu kelompok subjek di observasi sebelum intervensi kemudian rndiberikan intervensi (penyuluhan) kemudian di observasi lagi setelah intervensi.populasi rnadalah remaja putra kelas 8 SMP N 5 jombang dengan populasi 152 dan sampel 110 rnresponden. Tehnik pengambilan sample menggunakan cluster sampling. Pengolahan data rndengan editing, cording, skoring, dan tabulating di analisis dengan menggunakan uji rnstatistik wilxocon dengan tingkat kemaknaan α=0,05. rnHasil penelitian menunjukkan bahwa ada perbedaan perilaku sebelum dan setelah rnmendapat pendidikan kesehatan yakni ρ=0,000 jika α=0,05 maka ρ < α dan H1 diterima. rnDari hasil penelitian diketahui bahwa sikap remaja putra sebelum dilakukan penyuluhan rntentang bahaya merokok sebagian besar responden yang negatif 72(65%), positif rn38(35%) dan sesudah diberi penyuluhan sebagian besar responden yang positif 57(52%), rnnegatif 52(487%)rnKesimpulan bahwa sikap remaja putra sebelum diberi penyuluhan bersikap negatif rndan setelah diberi penyuluhan bersikap positif. Sehingga ada pengaruh pendidikan rnkesehatan tentang bahaya merokok terhadap sikap remaja yang merokok.rnKata kunci : Sikap, Bahaya merokok, Remaja putra.
Tidak tersedia versi lain