CD-ROM
HUBUNGAN SIKAP DAN PERILAKU PASIEN GAGAL GINJAL KRONIK DALAM rnPENGATURAN DIET DI RUANG HEMODIALISArn(Studi di Ruang Hemodialisa RSUD Jombang)
Gagal Ginjal Kronik adalah suatu sindrom klinis disebabkan penurunan fungsi ginjal rnyang bersifat menahun, berlangsung progresif dan cukup lanjut, serta bersifat persisten dan rnirreversible. Permasalahan saat ini adalah kurangnya pengetahuan terhadap sikap dan perilaku rndalam pengaturan diet. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui Hubungan Sikap Dan Perilaku rnPasien Dalam Pengaturan Diet di Ruang Hemodialisa RSUD Jombang..rnJenis penelitian ini yaitu analitik. Populasi penelitian ini berjumlah 30 pasien penderita rnGGK diruang hemodialisa, sampel yang diambil dari sebagian penderita GGK yang diambil rnsecara total sampling. Menggunakan alat ukur kuisioner. Variabel independent adalah sikap dan rnvariabel dependen adalah perilaku. Instrument penelitian yang digunakan adalah kuesioner, rnkemudian dianalisa dengan editing, coding, scoring, tabulating dan uji statistik chis quarerndengan tingkat kesalahan 0.002.rnHasil penelitian menunjukkan bahwa sikap pengaturan diet mempunyai sikap yang rnpositif 21 (70%) responden. Sedangkan perilaku pengaturan diet mempunyai hubungan positif rn19 (63.4%) responden juga. Hasil analisa menggunakan uji statistik chis quare didapatkan hasil rnyang signifikan sebesar 0,002 sikap dan perilaku atau kurang dari 0,05 sehingga dapat rndinyatakan bahwa H1 diterima atau ada hubungan sikap dan perilaku pasien GGK dalam rnpengaturan diet di ruang hemodialisa.rnKesimpulan dari hasil penelitian menunjukkan bahwa hubungan sikap dan perilaku rnpasien GGK dalam pengaturan diet di ruang hemodialisa adalah positif. Menurut peneliti pasien rnjika sikap pasien baik maka perilakunya juga akan baik pula.rnKata kunci : Sikap, Perilaku, GGK, Pengaturan Diet.
Tidak tersedia versi lain