CD-ROM
ANALISA KADAR RHODAMIN B PADA SAUS TOMATrn(Studi di Pasar Legi Jombang)
Rhodamin B merupakan pewarna sintetis yang digunakan pada industri tekstil. Pengaruh buruk rnRhodamin B bagi kesehatan antara lain menimbulkan iritasi pada saluran pernapasan, kulit, mata, dan rnsaluran pencernaan serta berpotensi terjadinya kanker hati. Penyalahgunaan Rhodamin B dalam rnbanyak ditemui pada makanan dan minuman seperti es cendol, permen, saus tomat dan kue. Pewarna rnrhodamin B dilarang penggunaannya oleh pemerintah dari penyalahgunaannya dalam makanan rnbanyak dijumpai terutama pada makanan yang berwarna merah terang seringkali disalahgunakan rndengan melakukan penambahan zat pewarna berbahaya yang tidak seharusnya ditambahkan dalam rnmakanan. Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui ada tidaknya Rhodamin B dalam sampel rndan untuk mengetahui kadarnya dalam sampel dilakukan uji spektrofotometri.rnDesain penelitian menggunakan metode deskriptif , teknik pengumpulan sampel dengan Total rnsampling. Sampel penelitian ini adalah saus tomat yang dijual di Pasar Legi Jombang dengan metode rnspektrofottometer UV-VIS disajikan dalam tabel distribusi frekuensi. Pengolahan data menggunakan rncoading dan tabulating.rnHasil penelitian dari 10 sampel saus tomat terdapat 30% sampel yang positif mengandung rhodamin B rndan 70% sampel negatif mengandung rhodamin B. sebagian besar dari sampel tersebut memenuhi rnStandar Permenkes RI 722/Menkes/Per/IX/88rnKata kunci : Rhodamin b, saus tomat, spektrofotometer UV-VIS
Tidak tersedia versi lain