CD-ROM
HUBUNGAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED rnLEARNING TERHADAP HASIL BELAJARrnMAHASISWASEMESTER IIrn(Studi di AKBID Ar Rahma Pasuruan)
Model pembelajaran problem based learning merupakan salah satu strategi pembelajaran yang dapat rnmenolongmahasiswa untuk meningkatkan keterampilan yang dibutuhkan pada era globalisasi saat rnini.Berdasarkan studi pendahuluan dengan melakukan observasi dan wawancara pada 10 mahasiswa rndidapatkan 7 mahasiswa mengatakan tidak terlalu menyukai metode ceramah sedangkan 3 mahasiswa rnlainnya mengatakan menyukai metode ceramah karena mahasiswa menginginkan penyampaian materi kuliah rncepat selesai. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui hubunganmodel pembelajaranproblem based rnlearning terhadap hasil belajar mahasiswa semester II. Penelitian ini menggunakan desain observasional rnanalitik dengan pendekatan cross sectional. Dalam penelitian ini populasinya seluruh mahasiswa semester II rndi AKBID Ar Rahma sebanyak 40 mahasiswa. Dan sampel menggunakan total sampling. Pengumpulan data rnmenggunakan lembar observasi dan dengan melihat hasil nilai ujian akhir dari BAAK. Analisa data rnmenggunakan tabel distribusi silang dengan uji statistik Rank Spearman. Berdasarkan hasil penelitian rnmenunjukkan bahwa model pembelajaran PBL pada mahasiswa semester II di AKBID Ar Rahma Pasuruan rndiketahui sebagian besar baik yaitu sebanyak 27 orang (67,5%), dengan hasil belajar pada mahasiswa rnsemester IIdiketahui sebagian besar mendapatkan hasil belajar dengan kategori memuaskan sebanyak 22 rnmahasiswa (55%). Setelah data diolah dengan SPSS, didapatkan nilai ρ < α = 0,00 < 0,05 berarti H0 ditolak rndan Hrn1 diterima yang artinya terdapat hubungan yang signifikan. Maka dari hasil penelitian dapat rndisimpulkan bahwa ada hubungan model pembelajaran problem based learning terhadap hasil belajar rnmahasiswa semester II di AKBID Ar Rahma Pasuruan Tahun 2015. rnKata kunci : Model Pembelajaran PBL, Hasil Belajar
Tidak tersedia versi lain