CD-ROM
HUBUNGAN MOTIVASI BELAJAR DENGAN PRESTASIrnBELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS XIrn(Studi di SMA Ma’arif Desa Kiduldalem Kecamatan Bangil KabupatenrnPasuruan Provinsi Jawa Timur Tahun 2015)
Prestasi belajar siswa yang rendah hingga saat ini merupakan masalah yang belum bisarndiatasi secara tuntas. Faktor yang mempunyai pengaruh sangat besar terhadap suaturnprestasi belajar adalah berasal dari dalam diri dan dari luar diri siswa itu sendiri, yangrnberupa motivasi belajar. Dari studi pendahuluan, diketahui bahwa dari 10 siswa, 9 siswarnmendapatkan nilai UAS matematika < 75 yaitu antara 50-60, dan1 siswa diantaranyarnmempunyai nilai UAS matematika >75 yaitu antara 70-75 . Tujuan penelitian ini adalahrnuntuk mengetahui hubungan motivasi belajar dengan prestasi belajar matematika siswa.rnMetode penelitian ini adalah analitik cross sectional. Populasi penelitian ini adalah.rnsemua siswa kelas XI di SMA Ma’arif Desa Kiduldalem Kecamatan Bangil KabupatenrnPasuruan sejumlah 62 siswa. Menggunakan Proportional Random Sampling. Variabelrndalam penelitian ini terdiri dari variabel independent yaitu motivasi belajar dan variabelrndependent yaitu prestasi belajar matematika siswa. Instrumen menggunakan kuesioner,rnpengolahan data melalui tahapan editing, coding, scoring, tabulating dan menggunakanrnuji statistik dari Spearman Rank. Hasil penelitian menunjukkan motivasi belajar siswarndengan motivasi kuat sebanyak 0 orang (0%), motivasi sedang sebanyak 41 orangrn(77,4%), motivasi lemah sebanyak 12 orang (22,6), dan prestasi belajar yang diraihrnIstimewa sebanyak 0%, kriteria Baik sebanyak 0 orang (0%), kriteria Cukup sebanyak 5rnorang (9,4%) dan kriteria kurang sebanyak 38 orang (71,7) dan kriteria kurang sekalirnsebanyak 10 orang (18,9). Hasil dari uji statistik dari Spearman Rank ρ= 0,014 ˂ =rn0,05. Kesimpulan dari penelitian ini terdapat Hubungan Motivasi Belajar Dengan PrestasirnBelajar matematika siswa kelas XI Studi di SMA Ma’arif Desa Kiduldalem KecamatanrnBangil Kabupaten Pasuruan tahun 2015.rnKata kunci : Motivasi belajar, Prestasi belajar matematika dan siswa
Tidak tersedia versi lain