CD-ROM
HUBUNGAN KADAR GLUKOSA DARAH DENGAN KADAR KREATININrnPADA PENDERITA DIABETES MELLITUS TIPE 2rn(Studi Kasus di Paguyuban Sehat Kencing Manis Puskesmas Idaman Mojoagung, Jombang)
Diabetes Melitus (DM) khususnya DM tipe 2 adalah suatu penyakit heterogen yang didefinisikan berdasarkan adanyarnhiperglikemia. Kabupaten Jombang merupakan salah satu kabupaten di Jawa Timur yang penyakit Diabetes Melitusnyarnmasuk dalam daftar 15 besar penyakit dengan jumlah kasus terbanyak serta mengalami peningkatan jumlah kasusnya.rnKadar gula darah tinggi berpengaruh buruk pada ginjal. Kreatinin darah meningkat apabila fungsi ginjal terganggu.rnTujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui adanya hubungan kadar glukosa darah dengan kadar kreatinin padarnpenderita diabetes mellitus tipe 2.rnPenelitian ini termasuk jenis penelitian Analitik korelasi. Populasi adalah seluruh anggota Paguyuban Sehat KencingrnManis di Puskesmas Idaman Mojoagung, Jombang. Pemilihan sampel dilakukan dengan teknik total samplingrnberjumlah 35 responden yang menderita Diabetes Mellitus Tipe 2 lebih dari 5 tahun. Variabel independen yaitu kadarrnglukosa darah dan variabel dependen yaitu kadar kreatinin. Pengumpulan data dilakukan dengan 2 cara yaiturnpemeriksaan serum di laboratorium menggunakan fotometer dan menggunakan kuesioner. Kemudian data diolahrnmelalui tahapan editing, coding, tabulating dan disajikan dalam bentuk tabel kemudian dianalisa uji statistik Chi-Square.rnHasil penelitian sebagian besar responden memiliki kadar glukosa darah normal yaitu sejumlah 19 responden (54,2%)rndan hampir seluruh responden memiliki kadar kreatinin normal yaitu sejumlah 27 responden (77,1%). Denganrnmenggunakan uji Chi-Squere dengan (α) 0,05 didapatkan nilai signifikansi p=0,020, maka p
Tidak tersedia versi lain