Text
HUBUNGAN CARA MENGGOSOK GIGI YANG BENAR DENGAN KEBERSIHAN GIGI DAN MULUT PADA ANAK USIA PRASEKOLAH (Studi di TK Kemala Bhayangkari 19 Kel. Sidorejo, Kec. Arut Selatan Kabupaten Kotawaringin Barat Provinsi Kotawaringin Barat)
ABSTRAK
Pendahuluan : Kebersihan gigi dan mulut adalah suatu kondisi dimana gigi dan mulut dalam keadaan bersih dan terhindar dari plak, karries, dan noda pada permukaan gigi. salah satu cara agar kita menjaga kebersihan mulut yaitu dengan cara menggosok gigi yang benar. Tujuan penelitian ini adalah Menganalisis hubungan cara menggosok gigi yang benar dengan kebersihan gigi dan mulut pada anak usia prasekolah di TK Kemala Bhayangkari 19. Metode penelitian : Jenis penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif, desain penelitian analitik correlation dengan pendekatan cross sectional. Populasi siswa kelas B yang berjumlah 91 anak, menggunakan teknik sampel random sampling. teknik analisis bivariat dengan uji korelasi Rank Sperman. Hasil dan pembahasan : Cara menggosok gigi yang benar dengan baik sebanyak 11 orang (55%) dan kebersihan gigi dan mulut dengan baik sebanyak 12 orang (60%.) sedangkan anak TK Kemala Bhayangkari 19 yang baik dalam melakukan cara menggosok gigi yang benar dan kebersihan gigi dan mulut sebanyak 6 orang (30%) dengan hasil Rank Sperman 0,000 menunjukkan nilai p
Tidak tersedia versi lain