Text
ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF PADA NY “D” GIP00000 KEHAMILAN NORMAL DENGAN FLUOR ALBUS DI PMB SAPTARUM MASLAHAH Amd. Keb DESA PLOSOKEREP KECAMATAN SUMOBITO KABUPATEN JOMBANG
PADA NY. “D”GIP00000 KEHAMILAN NORMAL
DENGAN KELUHAN FLUOR ALBUS
DI PBM SAPTARUM MASLAHAH Amd. Keb
DI DESA PLOSOKEREP, KECAMATAN SUMOBITO,
KABUPATEN JOMBANG
RENI HERMAWATI * ANY ISRO’AINI **DHITA YUNIAR .K***
ABSTRAK
Setiap kehamilan tidak selalu berjalan dengan normal atau tanpa keluhan. Fluor Albusmerupakan salah satu ketidaknyamanan yang banyak di alami oleh ibu hamil pada TM II dan TM III. Banyak faktor yang dapat mempengaruhi terjadinya fluor Albus, salah satunya karena peningkatan pengeluaran cairan vagina dari pada biasanya yang disebabkan oleh adanya peningkatan kadar hormon estrogen. Solusi untuk kehamilan dengan keluhanFluor Albusuntukmengganticelanadalamjikabasahdanlembab. Tujuan LTA ini adalah memberikan asuhan secara komprehensif pada ibu hamil, bersalin, nifas, BBL, Neonatus, dan KB pada ibu dengan keluhan sering kencing.
Metode Asuhan dalam LTA ini adalah dengan wawancara, observasi, dan penatalaksanaan asuhan. Subyek dalam asuhan ini adalah Ny. “D” GIP00000 23 minggu dengan Fluor Albus di PBM Saptarum Maslahah Amd.Keb diDesa plosokerep ,Kec.Sumobito, Kab. Jombang.
Hasil asuhan kebidanan secara komprehensif pada Ny ”D” selama kehamilan trimester III dengan keluhan Fluor Albus tidak ditemukan adanya komplikasi saat kehamilan, pada persalinan dengan persalinan spontan, pada masa nifas dengan nifas normal tanpa ada penyulit, pada BBL dengan BBLN, pada neonatus dengan neonatus fisiologi dan pada KB ibu menjadi akseptor baru KB suntik 3 bulan.
Kesimpulan dari asuhan kebidanan secara komprehensif ini didapat dengan melakukan asuhan kebidanan secara mandiri dan kolaborasi serta penanganan secara dini, tidak ditemukan adanya penyulit dari mulai kehamilan, persalinan, nifas, dan neonatus. Disarankan bidan dapat mempertahankan kualitas pelayanan kebidanan secara komprehensif bagi kesehatan ibu dan anak. Mengadakan kelas ibu hamil, dengan mengajarkan ibu senam hamil agar bisa di lakukakan setiap hari, mengadakan penyuluhan-penyuluhan tentang keluhan-keluhan ibu hamil dan kehamilan yang beresiko.
Kata kunci : Asuhan kebidanan, Komprehensif, Fluor Albus
Comprehensive Obstetric Care
To Mrs “ D” G1P00000 Normal Pregnancy
With Fluor Albus Complaint at
PBM Saptarum Maslahah Amd, Keb.
At Plosokerep Village, Kec Sumobito, Kab. Jombang
RENI HERMAWATI * ANY ISRO’AINI **DHITA YUNIAR .K***
ABSTRACT
Every Pregnancy doesn’t always run normally or without complaint. Fluor albus is one of many discomforts experienced by pregnant women in TM II & TM III. Many factors can affect the occurence of albus fluor, one of which is due to enhancement of vaginal discharge from the usually caused by on enhancement in estrogen level. Solution for pregnancy with fluor albus complaint co change underwar if wet and damp. The Purpose of LTA to provide comprehensive care to pregnant women maternity, childbed, BBL, Neonatus and KB in mothers with frequent urination complaint.
Care method in this LTA was by interview, observation and care management. The Subject in this care was Mrs “ D” G1P00000 23 weeks with Flour albus at PBM Saptarum Maslahah Amd. Keb. in Plosokerep Village, Kec Sumobito Kab Jombang.
Result of comprehensive obstetric care to Mrs “ D” during the third trimester Of pregnancy with flour albus complaint found the weren’t complications during pregnancy in spontaneous childbirth during the normal perperium without complications, in BBL with BBLN in neonates with neonates physiology and in the mother’s KB become new acceptors of KB injection for 3 Months.
The conclusion of comprehensive obstetric care is obtained by performing self care obstetric and collaboration and cary treatment, found no complications from beginning pregnancy childbirth and neonates. It is recommended midwives can maintain the quality of obstetric service comprehensively for mother and child health. Conducting classes of pregnant women by teaching pregnancy exercise to be done every day held counselings about pregnant women’s complaints and pregnancy at risk
Keywords : Obstetric care, Comrehensive, Fluor albus
Keywords: care, comprehensive, normal pregnancy
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain