Perpustakaan ITSKes Insan Cendekia Medika Jombang

  • Beranda
  • Informasi
  • Berita
  • Bantuan
  • Login Pemustaka
  • Pustakawan
  • Area Anggota
  • Pilih Bahasa :
    Bahasa Arab Bahasa Bengal Bahasa Brazil Portugis Bahasa Inggris Bahasa Spanyol Bahasa Jerman Bahasa Indonesia Bahasa Jepang Bahasa Melayu Bahasa Persia Bahasa Rusia Bahasa Thailand Bahasa Turki Bahasa Urdu

Pencarian berdasarkan :

SEMUA Pengarang Subjek ISBN/ISSN Pencarian Spesifik

Pencarian terakhir:

{{tmpObj[k].text}}
No image available for this title
Penanda Bagikan

Text

MEKANISME KOPING PETUGAS KESEHATAN DALAM MENGHADAPI STRESOR DI TENGAH PANDEMI COVID-19

Itauz Zakah - Nama Orang;

Pendahuluan:Selama pandemi mekanisme koping menjadi penting dilakukan karena tekanan kuat yang dialami petugas kesehatan berdampak negatif tidak hanya untuk kesejahteraan indivdu, tetapi juga untuk sistem perawatan kesehatan.Tujuan: Menganalisis mekanisme koping petugas kesehatan dalam menghadapi stressor di tengah pandemic COVID-19. Desain:Literature review, pencarian menggunakan databasePerpusnas, Google Scholar, Pubmed, Science Direct, artikel yang diterbitkan dalam bahasa Indonesia dan bahasa Inggris dari tahun 2020-2021. Metode:Menggunakan PICOS. Artikel dipilih dengan seleksi jurnal, seleksi abstrak dengan criteria inklusi dan eksklusi.Hasil:Literature review dari 10 artikel yang sudah terpilih dikategorikan menjadi 7 karakteristik mekanisme koping. terdiri dari 2 artikel tentang dukungan sosial (Windarwatiet al, 2021), (Khanalet al, 2020), 3 artikel tentang kepatuhan pencegahan COVID-19 (Ali et al, 2020), (Temsahet al, 2020), (Cai et al, 2020), memiliki cara pandang positif (Sharma et al,2020),melakukan aktivitas (Taharaet al, 2020), penyesuaian psikologis (Chen et al, 2020), konseling psikologis (Sun et al, 2020), memilih makanan sehat (Clevanger, 2021).Kesimpulan:Secara keseluruhan adanya karakteristik mekanisme koping menunjukkan hampir setengah menggunakan kepatuhan pencegahan COVID-19, sebagian kecil menggunakan dukungan sosial, memiliki cara pandang positif, melakukan aktivitas, penyesuaian psikologis, konseling psikologis, memilih makanan sehat. Bagi penetiti selanjutnya Saran:diharapkan untuk mengkaji lebih banyak sumber maupun referensi yang terkait dengan mekanisme stress agar hasil penelitian literature review lebih baik.
Kata kunci :Mekanisme koping, petugas kesehatan, COVID-19


Ketersediaan
#
My Library 616.24 Zak m
17347
Tersedia
Informasi Detail
Judul Seri
Pandemi COVID-19
No. Panggil
616.24 Zak m
Penerbit
Jombang : STIKES INSAN CENDEKIA MEDIKA., 2021
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
600
Tipe Isi
text
Tipe Media
other
Tipe Pembawa
audiotape reel
Edisi
-
Subjek
kebidanan
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab
-
Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas
Tidak Ada Data
Komentar

Anda harus masuk sebelum memberikan komentar

Perpustakaan ITSKes Insan Cendekia Medika Jombang
  • Informasi
  • Layanan
  • Pustakawan
  • Area Anggota

Tentang Kami

Pusat Pendidikan Teknologi Sains dan Kesehatan, dengan Moto “ICME THE BEST” ~Intellectuality, Creativity, Morality, Empathy, Trust, Health, Esthethic, Brilliant, Excellency, Spirit dan Totality.

Cari

masukkan satu atau lebih kata kunci dari judul, pengarang, atau subjek

Donasi untuk SLiMS Kontribusi untuk SLiMS?

© 2025 — Senayan Developer Community

Ditenagai oleh SLiMS
Pilih subjek yang menarik bagi Anda
  • Karya Umum
  • Filsafat
  • Agama
  • Ilmu-ilmu Sosial
  • Bahasa
  • Ilmu-ilmu Murni
  • Ilmu-ilmu Terapan
  • Kesenian, Hiburan, dan Olahraga
  • Kesusastraan
  • Geografi dan Sejarah
Icons made by Freepik from www.flaticon.com
Pencarian Spesifik
Kemana ingin Anda bagikan?