Pendahuluan CVA ICH dapat menyebabkan kematian paling umum nomor dua di dunia Kurangnya suplai oksigen ke otak dapat meningkatkan angka kematian pada penderita CVA ICH. Tujuan penelitian ini untuk melakukan asuhan keperawatan pada pasien dengan diagnosa medis CVA ICH Post Operasi Trepanasi + Trakeostomi. Metode penelitian ini menggunakan desain studi kasus, pada 1 klien CVA ICH Post Operasi Tre…
Pendahuluan : Perawatan secara komprehensif yang diberikan pada klien post operasi laparatomi apendisitis dengan resiko infeksi dapat meningkatkan kualitas asuhan keperawatan yang diberikan pada klien. Tujuan dari penelitian ini untuk melakukan asuhan keperawatan pada klien post operasi laparatomi apendisitis di ruang Yudhistira RSUD Jombang. Metode : Desain penelitian yang digunakan adalah stu…
Pendahuluan: Kualitas kehidupan kerja perawat memperhatikan pemenuhan kebutuhan perawat yang akan memberikan pengaruh dalam pelayanan keperawatan serta produktivitas organisasi. Tujuan penelitian adalah menganalisis hubungan Quality of Nursing Work Life (QNWL) dengan Perilaku Perawat dalam Pendokumentasian Catatan Perkembangan Pasien Terintegrasi (CPPT). Metode: Jenis penelitian ini adalah…
Remaja putri dan wanita usia produktif memiliki resiko sepuluh kali lipat lebih besar untuk menderita anemia dibandingkan dengan remaja putra. Hal ini bisa terjadi karena secara fisiologis remaja putri mengalami menstruasi setiap bulannya yang menyebabkan remaja putri seringkali mengalami defisiensi zat besi (Fe) sebanyak 5% sampai dengan 10%, sehingga akan berdampak pada resiko terjadinya anem…
Penyakit infeksi merupakan masalah kesehatan yang terus berkembang di Indonesia. Penyebaran dan perkembangbiakan mikroba bakteri paling dominan adalah bakteri Staphylococcus aureus yang mengakibatkan infeksius pada manusia seperti infeksi kulit, borok, maka diperlukan pemanfaatan bahan alam yang diduga sebagai antibakteri.Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kombinasi ekstrak daun bidara (Ziz…
Pendahuluan: Permasalahan umum yang dihadapi oleh komunitas sosial yakni relawan sering kali keluar di tengah jalan dan menjadi tidak aktif. Komitmen yang rendah akan memengaruhi sikap dan perilaku kerja relawan sehingga mengakibatkan terganggunya kinerja organisasi secara keseluruhan. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan altruisme dengan komitmen organisasi pada relawan Korps Sukare…
Pendahuluan: HIV atau Human Immunodeficiency Virus merupakan virus yang menginfeksi sistem kekebalan tubuh manusia. Sehingga tubuh menusia menjadi lemah dalam melawan infeksi dan penyakit sedang AIDS atau Acquired Immune Deficiency Syndrome adalah tahapan akhir dari infeksi virus HIV dimana tubuh sudah tidak mampu lagi untuk melawan infeksi dan penyakit Remaja merupakan usia yang berusia pemula…
Pendahuluan: Konten pornografi yang dilihat terus menerus akan mempengarusi konsentrasi belajar remaja, dan akan mengakibatkan remaja tersebut melakukan masturbasi dan orgasme.Tujuan: Untuk menganalisis Hubungan Perilaku Pornografi, Masturbasi, dan Orgasme (PMO) Dengan Konsentrasi Belajar Pada Remaja di SMPN 1 Batang - Batang Kabupaten Sumenep. Metode:Penelitian cross sectional. Populasi seluru…
Pengantar: Melahirkan dan merawat anak merupakan suatu peristiwa yang membahagiakan buat seorang wanita. Tetapi untuk beberapa wanita hal ini merupakan kondisi baru dalam fase kehidupannya, dimana wanita tersebut harus mampu menyesuaikan kondisi yang dialami. Sebagian wanita berhasil menyesuaikan peran dan aktifitas barunya namun sebagian lainnya kurang berhasil melakukan penyesuaian diri denga…