Pendahuluan : Pola asuh orang tua dimasa prasekolah sangat penting untuk mengoptimalkan pertumbuhan dan perkembangan anak, kenyataannya masih ada anak usia prasekolah yang belum bisa mecapai kemandirian dalam hal memenuhi kebutuhan kebersihan diri. Tujuan penelitian menganalisis hubungan pola asuh orang tua dengan kemandirian personal hygiene pada anak prasekolah berdasarkan studi empiris dalam…
Skabies merupakan suatu penyakit yang dapat menyebabkan ketidaknyamanan pada penderitanya akibat manifestasi klinis yang ditimbulkan, Santri yang tinggal menetap dipondok pesantren memiliki prevalenasi skabies yang tinggi,hal ini disebabkan oleh kepadatan hunian dan interaksi atau kontak fisik antar individu serta perilaku personal hygiene yang buruk sehingga memudahkan transmisi tungau skabies…
Pendahuluan Karies gigi masih menjadi masalah utama kesehatan mulut di sebagian besar negara, Karies gigi merupakan kerusakan gigi yang telah mengakibatkan pengeluaran biaya yang tidak sedikit dalam usaha pengobatannya, termasuk salah satu sebab hilangnya waktu belajar dan produktifitas anak dilingkungan sekolah. Untuk itu orang tua khususnya ibu memiliki peran penting dalam membentuk perilaku …
Pendahuluan : Kesehatan gigi dan mulut pada anak usia 8-12 tahun sering mengalami status maloklusi klas 1. Tujuan: Tujuan peneliti menganalisis hubungan perilaku kesehatan gigi dan mulut dengan status maloklusi klas 1 pada anak usia 8-12 tahun di SDN Candi Mulyo IV Jombang. Desain penelitian analitik dengan pendekatan cross sectional, populasi dalam penelitian ini adalah anak SDN Candi Mulyo IV…
Retardasi mental merupakan situasi anak dengan intelegensi kurang sejak masa perkembangannya. Anak yang mengalami retardasi mental terdapat beberapa kelemahan dalam kehidupan sehari-hari seperti personal hygiene. Pola asuh orang tua memiliki peranan penting dalam pembentukan kemandirian pada anak dengan keadaan retardasi mental. Review study ditujukan untuk mengidentifikasi hubungan pola asuh o…
Pendahuluan: Tingkat kecemasan pada keluarga penderita gangguan jiwa dapat behubungan untuk menentukan kualitas perawatan personal hygiene penderita gangguan jiwa. Tujuan penelitian menganalisis hubungan perawatan personal hygiene dengan tingkat kecemasan keluarga penderita gangguan jiwa. Metode: desain penelitian menggunakan cross sectional. Populasi dalam penelitian ini semua keluarga yang me…
Demam berdarah merupakan penyakit yang berhubungan dengan kesehatan dan kebersihan lingkungan. Salah satu faktor penyebab peningkatan angka kesakitan dan kematian akibat DBD adalah perilaku masyarakat dalam melaksanakan dan menjaga kebersihan lingkungan, hal ini terjadi karena kurangnya praktik tau peran serta masyarakat dalam memjaga kebersihan lingkungan. Tujuan dari penelitian ini adalah un…