Prosedur perawatan luka bertujuan mempercepat proses penyembuhan dan bebas dari infeksi, indikator adanya infeksi akibat perawatan luka yang tidak baik salah satunya adalah terjadinya infeksi nosokomial. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan persepsi perawat tentang universal precaution dengan penerapan universal precaution tindakan rawat luka dalam upaya pasien safety. Desain…
Pelatihan Basic Life Support adalah Kegiatan melatih keterampilan tentang kegawat daruratan yang harus segera dilakukan pertolongan. Maka perawat butuh pelatihan keterampilan untuk melakukan pertolongan pertama karena banyak perawat yang tidak memiliki atau sudah berlakunya masa sertifikat pelatihan khususnya pelatihan Basic Life Support tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubun…
Pendahuluan: Self care merupakan aktivitas pemenuhan kebutuhan untuk meningkatkan derajat kesehatan, kesejahteraan individu dalam keadaan sehat maupun sakit, yang dipengaruhi oleh nilai serta ketrampilan tentang penyakit fluor albus atau keputihan. Tujuan penelitian: penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan self care pada remaja dengan kejadian fluor albus di Pondok Pesantren Sambo…
Pendahuluan: Kualitas pendokumentasian asuhan keperawatan catatan perkembangan pasien terintegrasi adalah karakteristik yang kemampuannya dapat memuaskan kebutuhan dari dokumentasi. Tujuan penelitian: penelitian ini adalah untuk menganalisis tingkat pendidikan perawat dengan kualitas pendokumentasian asuhan keperawatan catatan perkembangan pasien terintegrasi (CPPT). Metode penelitian: Desain p…
Pendahuluan stroke merupakan penyebab kematian nomor tiga setelah infark miokard dan kanker serta penyebab kecacatan nomor satu diseluruh dunia. Stroke atau yang dikenal juga dengan istilah gangguan peredaran darah otak, gangguan gerak sehingga pasien tidak dapat melakukan aktivitas sendiri menyebabkan defisit perawatan diri. Tujuan penelitian studi kasus ini yaitu mampu melaksanakan asuhan kep…
Pendahuluan : Depresi merupakan salah satu gangguan perasaan dimana ditandai dengan perubahan pada konsentrasi, minat, pola makan, pola tidur serta interaksi sosial. Depresi ini dapat diminimalkan dengan seringnya seseorang melakukan interaksi sosial seperti halnya dengan mengikuti kegiatan pada posyandu lansia, sehingga depresi ini dapat terkendali dan tidak terjadi dampak yang berkelanjutan. …
Pendahuluan Penyakit Dengue Haemoragic Fever (DHF) maupun penyakit Demam Berdarah Dengue merupakan penyakit infeksi yang banyak dan sering berjangkit di daerah tropis..DHF diperkiraan mencapai 3,9 milyar orang di 128 Negara dan salah satunya di Indonesia angka kematian 0,38 persen. Salah satu penyebabnya adalah hipertermi, yang berlangsung secara mendadak selama 5-7 hari. Tujuan dilakukan untuk…
Pendahuluan : Benigna Prostate Hyperplasia adalah suatu kondisi yang sering terjadi sebagai hasil dari pertumbuhan dan pengendalian hormon prostat. Benigna Prostate Hyperplasia adalah pembesaran kelenjar prostat nonkanker.Benigna Prostate Hyperplasia adalah penyakit yang disebabkan oleh penuaan. Tujuan Penelitian : Tujuan penelitian ini adalah untuk melaksanakan asuhan keperawatan pada pasien b…
Pendahuluan: gangguan jiwa akan menghambat pertumbuhan pada individu dan lingkungan, karena mereka tidak produktif dan tidak efisien. Gangguan jiwa terbanyak adalah Skizofrenia dengan gejala halusinasi di tandai dengan gangguan pikiran, persepsi, emosi dan perilaku. Tujuan penelitian: penelitian ini di lakukan agar dapat mengetahui, memahami serta dapat mengaplikasikan asuhan keperawatan jiwa p…