HUBUNGAN INTENSITAS PENGGUNAAN SOSIAL MEDIA DENGAN INSOMNIA PADA REMAJA USIA 14 – 15 TAHUNrn(Di SMP N 5 Jombang)rnrnIka Yunita Sari* Asrina Pitayanti** Ucik Indrawati***rnrnABSTRAKrnrnSosial media adalah media online yang mendukung interaksi sosial. Hasil wawancara terhadap 12 siswa didapatkan 10 siswa sering menggunakan jenis sosial media facebook dan Blackberry Massenger sesuka hatinya, ber…
rnPengaruh Pemberian Gadget Pada Anak Usia Dini Terhadap Perkembangan Psikososial Anak Usia 4-6 rnNovian Waskito Yuwono*Darsini**Yunan Yusuf H***rnrnABSTRAKrnPemberian gadget yang terlalu dini menyebabkan dampak negatif terhadap perkembangan psikososial anak di usia dini. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh pemberian gadget pada anak usia dini terhadap perkembangan psikosos…
ABSTRAK Perkembangan gadget yang sangat pesat, memberikan dampak dalam interaksi karena anak dengan penggunaan gadget yang berlebihan, aktif dengan dunianya sendiri. Tujuan penelitian untuk mengetahui hubungan penggunaan gadget dengan perkembangan interaksi sosial anak usia pra sekolah. Desain penelitian cross sectional. Populasi 47 anak TK Dharma Wanita usia 3-6 tahun di Desa Wirobiting, Sid…
Hamil di luar nikah adalah sesuatu yang bagi masyarakat sulit untuk diterima, dan tentunya hal rnitu selain juga menimbulkan dan memunculkan rasa malu bagi keluarga.rnSensus Nasional bahkan menunjukkan 48-51 persen perempuan hamil adalah remaja. rnBerdasarkan dari BKKBN Jombang diperoleh 40 persen remaja berusia 19 tahun hamil diluar rnnikah. Kondisi tersebut juga terlihat pada pelajar di MA…
Orang dengan HIV/AIDS (ODHA) sering mendapatkan stigma dan diskrimasi dari rnlingkungannya, merasa putus harapan hidup, rendahnya rasa percaya diri, kurangnya informasi rnseputar HIV/AIDS, tidak mudah mengakses layanan kesehatan dan tidak dilibatkan dalam rnkegiatan sosial. Kompleksnya permasalahan yang dihadapi oleh ODHA ini tentunya dapat rnberimbas pada penurunan kualitas hidup. Salah satu f…
Anak lebih memilih duduk diam di depan gadget dan menikmati dunia yang ada rndi dalam gadget tersebut. Hal ini tentu berdampak buruk bagi kesehatan dan rnperkembangan tubuh anak, selain itu menghabiskan waktu di depan gadget juga rndapat pengaruh buruk bagi kemampuan sosialisasi anak. Sebaiknya orang tua rnperlu mengawasi anak-anaknya dalam menggunakan gadget sehingga tidak rnberdampak p…
Gangguan jiwa masih menjadi masalah serius kesehatan mental di Indonesia yang perlu mendapat rnperhatian lebih dan harus segera ditangani. Keluarga yang hidup bersama penderita gangguan jiwa berat rntentunya menanggung beban, baik secara ekonomi maupun sosial. Stigma di masyarakat terhadap rnpenderita gangguan jiwa juga mempersulit penanganan penderita gangguan jiwa secara komprehensif. rnPer…
ABSTRAK HUBUNGAN DUKUNGAN SOSIAL DENGAN KEPATUHAN PASIEN GAGAL GINJAL KRONIK DALAM MENJALANI TERAPI HEMODIALISA (Di Poli RSUD Jombang) Mei Windarti*Hindyah Ike**Auliasari Siskaningrum*** Penyakit ginjal kronik merupakan sindroma klinis akibat kerusakan nefron yang mengakibatkan kegagalan fungsi tubuh. Salah satu masalah yang menjadi kegagalan hemodialisa yaitu kepatuhan. Kepatuhan pasien…
ABSTRAK Kepuasan interaksi sosial antar lansia merupakan salah satu ukuran kebahagiaan seseorang, sedangakan kebahagiaan merupakan tujuan hidup yang di harapkan oleh setiap manusia begitu juga dengan orang yang berusia lanjut (lansia). Kepuasan interaksi sosial lansia tersebut di pengaruhi oleh beberapa hal antara lain tipe kepribadian yaitu ekstrovert dan introvert. Tercapainya Kepuasan inter…
ABSTRAK Mahasiswa yang menyusun tugas skripsi rentan mengalami stres karena tekanan yang diterima dari dosen, tuntutan dari dirinya sendiri untuk cepat lulus ataupun takut kehabisan waktu studi. Stres adalah tuntutan terhadap sistem yang menghasilkan ketegangan, kecemasan dan kebutuhan energi, usaha psikologi ekstra. Tujuan penelitian untuk menganalisishubungan dukungan sosial teman sebaya d…