ABSTRAK Gangguan tidur atau insomnia merupakan salah satu gangguan yang dialami oleh lanjut usia. Keluhan kesulitan tidur meningkat seiring dengan bertambahnya umur, lebih dari 50% lansia yang berusia 60 tahun atau lebih melaporkan mengalamigangguan tidur. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis pengaruh senam tai chi terhadap penurunan insomnia pada lansia di Posyandu Lansia Desa Ngudirej…
Hipertensi dapat disebabkan oleh kondisi psikis yang mengalami tekanan. Ketika individu merasa tidak mampu menghadapi tekanan-tekanan dalam kehidupannya, maka yang terjadi adalah stres. Stres yang berkepanjangan menyebabkan tekanan darah naik, apabila terus meningkat dan menetap menjadi faktor pemicu hipertensi. Tujuan penelitian ini adalah Menganalisa pengaruh teknik relaksasi napas dalam terh…
ABSTRAK Lansia merupakan kelompok rawan karena kepekaan dan kerentanannya yang tinggi terhadap gangguan kesehatan sebagai akibat menurunnya fungsi tubuh yang berlanjut menjadi gangguan tidur. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh terapi relaksasi guided imagery terhadap insomnia pada lansia di UPT telayanan Sosial Tresna Werdha Jombang. Desain penelitian ini menggunakan desain a…
ABSTRAK Hiperkolesterolemia menjadi masalah kesehatan di negara maju maupun negara bekembang. Kadar kolesterol darah yang tinggi berakibat serius terhadap kesehatan individu. Semakin tinggi nilai kolesterol darah maka semakin tinggi resiko terjadinya penyakit jantung dan pembuluh darah.Tujuanpenelitianiniuntuk mengidentifikasi pengaruh senam Tai Chi terhadap penurunan kadar kolesterol total …
ABSTRAK Pendahuluan: Hipertensi merupakan suatu keadaan dimana tekanan darah di atas normal. Hubungan hipertensi dengan intoleransi aktivitas berpusat pada proses ketidakmampuan tubuh untuk memproduksi energi yang cukup untuk menyelesaikan aktivitas sehari-hari dan di tandai adanya kelelahan dan kelemahan fisik yang di alami oleh penderita hipertensi. Tujuan: penelitian ini adalah mampu mel…
ABSTRAK Pendahuluan: Permasalahan hipertensi telah menjadi fenomena pemberitaan yang telah menjadi salah satu masalah teratas di Indonesia. Hipertensi sebagai salah satu penyakit yang sering timbul di masyarakat, apabila tidak dikendalikan dengan baik akan menimbulkan kerusakan pada target organ khususnya pada otak, jantung, ginjal, mata dan pembuluh darah perifer. Pembuatan penelitian bert…
ABSTRAK Perubahan fisiologis pada setiap lansia bervariasi. Salah satu masalah fisik yang sering ditemukan pada lansia adalah nyeri punggung. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis pengaruh pijat punggung terhadap tingkat nyeri punggung pada lansia. Desain penelitian ini adalah one group pre-post test design dengan uji statistik menggunakan Uji Wilcoxon. Jumlah populasi yang digunakan d…
ABSTRAK Peran keluarga adalah tingkah laku spesifik yang dilakukan seseorang dalam kontek keluarga sedangkan Kemandirian ADL ( Activity of Daily Living ) merupakan kegiatan yang dilakukan secara mandiri, seperti ke toilet, makan, berpakaian ( berdandan ), mandi, dan berpindah tempat . Tujuan penelitian ini Mendeskripsikan Hubungan Peran Peluarga Dengan Kemandirian Lansia Dalam Pemenuhan Akti…
HUBUNGAN KEPATUHAN MINUM OBAT TERHADAPPENINGKATAN TEKANAN DARAH PADA PENDERITA HIPERTENSI (Studi Di Desa Plandi Dsn Parimono Kec.Jelakombo Kab. Jombang) ABSTRAK Rizki Maryanti Penyakit hipertensi banyak diderita oleh masyarakat Indonesia akibat dari perubahan gaya hidup, dan penyebab berbagai penyakit berat. Tujuan penelitian ini menjelaskanhubungan kepatuhan minum obat terhada…
ABSTRAK Prolanis merupakan program pengendalian penyakit kronis seperti HT dan DM yang cukup efektif dan efisien tapi masih banyak masyarakat yang belum memanfaatkan pelayanan tersebut. Hipertensi dianggap sebagai masalah kesehatan serius karena kedatangannya yang tanpa disadari dapat menimbulkan penyakit yang mematikan. Tujuan dari penelitian ini adalah menganalisis hubungan program pengelo…