Pendahuluan Susu segar adalah susu sapi yang bahan dasarnya tidak ditambah atau dikurangi, tetapi diperoleh melalui pemerahan yang bersih dan benar. Proses pemerahan susu sapi segar yang tidak benar dapat menyebabkan masuknya bakteri kedalam susu sapi segar. Jika susu sapi segar mengalami kontaminan maka dapat menyebabkan penyakit diare yaitu buang air besar secara terus menerus, dan tekstur ti…
Pendahuluan Salah satu minuman jajanan yang mulai dikenal oleh masyarakat adalah es dawet. Es dawet dapat terkontaminasi oleh bakteri patogen melalui air yang digunakan untuk membuat es batu atau untuk proses santan. Selain itu, kontaminasi dapat terjadi selama proses pengolahan atau proses distribusi es dawet. Kuman atau bakteri dalam es dawet akan menimbulkan gangguan kesehatan pada manusia …
Penyakit diare sampai saat ini masih menjadi masalah kesehatan yang sering dialami oleh masyarakat terutama pada anak-anak di Negara berkembang seperti di Negara Indonesia yang disebabkan oleh faktor lingkungan dan faktor perilaku. Tujuan penelitian ini untuk megetahui kontaminasi jumlah bakteri Escherichia Coli pada air sumur gali. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif. De…
Penyakit diare sampai saat ini masih menjadi masalah kesehatan yang sering dialami oleh masyarakat terutama pada anak-anak di Negara berkembang seperti di Negara Indonesia yang disebabkan oleh faktor lingkungan dan faktor perilaku. Tujuan penelitian ini untuk megetahui kontaminasi jumlah bakteri Escherichia Coli pada air sumur gali. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantita…
Pendahuluan : Indonesia merupakan negara maritim dengan hasil perikanan yang tinggi. Ikan termasuk dalam sumber pangan hewani yang memiliki nilai gizi tinggi, namun juga memiliki rentang waktu yang singkat untuk pembusukan sehingga perlu dilakukan pengawetan seperti penambahan garam yang hasilnya dikenal sebagai ikan asin. Pengolahan ikan perlu memperhatikan higiene agar tidak terkontaminasi ol…
Pendahuluan: Kerang banyak dibudidayakan oleh masyarakat Indonesia untuk memenuhi kebutuhan protein hewani yang baik bagi tubuh. kerang hijau (Perna viridis) mengandung banyak protein, namun jika dalam pengolahan kerang yang kurang baik, dapat menjadi peluang tercemar mikroorganisme berbahaya. Makanan yang terkontaminasi oleh bakteri genus Vibrio sp dapat menimbulkan penyakit foodborne …
Bakteri Vibrio cholerae merupakan bakteri yang dapat menyebabkan penyakit kolera pada manusia. Salah satu penyebaran bakteri Vibrio cholerae dapat melalui air yang terkontaminasi oleh feses penderita kolerae, namun dapat juga disebabkan oleh serangga seperti lalat hijau (Chrysomya megacephala). Lalat hijau dapat menjadi vektor pembawa bibit penyakit melalui anggota tubuhnya, seperti pada bulu k…
Salmonella Sp telah menimbulkan berbagai macam penyakit di berbagai tempat akibat mengkonsumsi makanan yang tercemar Salmonella sp. Sampai saat ini kasus dimana bahan pangan, seperti daging (sapi, babi, domba), unggas (ayam, kalkun, bebek), telur dan susu, diidentifikasikan sebagai ajang penyebaran penyakit dari Salmonella sp.Tujuan penelitian ini untuk mengetahui cemaran bakteri Salmonella Sp …
IDENTIFIKASI JUMLAH BAKTERI Escherichia coli PADA MINUMAN ES TEH YANG DIJUAL DI DUSUN CANDIMULYO JOMBANGrnrnNur Mayang A.S* Ali Maududi** Farach Khanifah***rnrnABSTRAKrnrnEs teh merupakan minuman yang sudah dikenal dengan luas di Indonesia dan di dunia. Saat ini minuman teh semakin beragam cara penyajiannya, namun banyak faktor kontaminasi yang dapat menyebabkan pencemaran bakteri didalam minum…