IDENTIFIKASI BAKTERI PADA PENGGUNA KB IUD (Studi di Puskesmas Mojowarno) Syaron Ellatifa Hidayah ABSTRAK Penyakit saluran reproduksi dapat disebabkan karena bakteri yang ditularkan melalui hubungan seksual yaitu sebesar 85%, sedangkan 15% kasus yang lain terjadi setelah diadakan tindakan kebidanan seperti kuret, biopsy endometrium dan pemasangan IUD. Tujuan pada penelitian ini adalah untu…
PERBANDINGAN BAKTERI COLIFORM PADA SUMUR GALI DI DUSUN CANDI DESA CANDIMULYO DAN DUSUN TAMBAK BERAS DESA TAMBAK REJO KECAMATAN JOMBANG KABUPATEN JOMBANG Putri Indah Wati* Awaluddin Susanto** Sumarsono*** ABSTRAK Sumur gali adalah salah satu jenis sarana air bersih yang paling sederhana dibuat dengan menggali tanah sampai pada kedalaman lapisan air tanah pertama. Sumur gali dapat tercem…
Jumlah Koloni Bakteri Pada Air Sumur Yang Dekat Dengan Pembuangan Limbah Pabrik Tahu (Studi di Dusun Bapang, Desa Sumbermulyo, Kecamatan Jogoroto, Kabupaten Jombang) Diyah Ayu Putri Nur Santi ABSTRAK Sumur yang berada di sekitar limbah industri tahu kemungkinan dapat tercemar oleh bakteri, karena jarak antara sumur dengan limbah tahu tersebut tid…
PENGARUH LAMA PENYIMPANAN PADA DEPO AIR MINUM ISI ULANG TERHADAP PERTUMBUHAN BAKTERI COLIFORM (Studi di Desa Candi Mulyo Kabupaten Jombang) Fitriana Rosyidah, Awaluddin Susanto, Miftachul Sobirin ABSTRAK Di Indonesia rata-rata kualitas air minum yang dikonsumsi oleh masyarakat masih berada dalam taraf mengkhawatirkan. Sampel pada Depo Air Minum Isi Ulang (DAMIU) yang tercemar oleh pe…