Penderita hiperuresemia banyak yang mengalami nyeri persedian yang di akibatkan meningkatnya asam urat. Faktor yang mempengaruhi hiperuresemia adalah usia, obesitas, jenis kelamin. Banyak yang mengalami hiperuresemia dengan terapi farmakologi seperti obat anti inflamasi nonsteroid yang dapat mempengaruhi fungsi tubuh. Tujun penelitian untuk membuktikan pemberian kompres hangat rebusan air serai…
Filariasis merupakan penyakit yang ditularkan oleh nyamuk Culex sp. Saat ini bentuk pengendalian terhadap Filariasis adalah menggunakan larvasida kimia yang dapat membahayakan kesehatan manusia. Oleh karena itu, perlu adanya usaha pembuatan larvasida alami. Salah satu tanaman yang mengandung larvasida alami adalah Daun Pandan Wangi (Pandanus amaryllifolius). Penelitian ini bertujuan untuk menga…
ABSTRAK DAYA HAMBAT EKSTRAK DAUN SIRSAK (Annona muricata L.) TERHADAP PERTUMBUHAN BAKTERI Shigella dysentriae Oleh : Riska Velysiana Andriani 15.131.0035 Disentri basiler atau shigellosis merupakan penyakit yang disebabkan Shigella dysentriae. Penyakit disentri masih merupakan masalah kesehatan di Indonesia dan banyak dilaporkan bahwa Shigella dysenteriae resisten terha…
Pendahuluan: Penderita luka meningkat akibatmodernisasi dan mobilisasi yang menimbulkan masalah perlukaan yang rentan terhadap terjadinya infeksi sehingga memerlukan perawatan rutin dan biaya besar. Tujuan: membuktikan pemberian moisture balance salep wortel dan irigasi air rebusan daun jambu biji efektif untuk percepatan penyembuhan luka akut terkontaminasi pada mencit. Metode:true eksperiment…
Pendahuluan: panu (Tinea versicolor) adalah salah satu penyakit kulit yang dikarenakan oleh jamur yaitu jamur Malasezia furfur. Bawang putih mempunyai kemungkinan besar untuk digunakan sebagai efek antibakteri, antifungi, antiviral, antiparasit dan antiprotozoa serta dapat membantu penyembuhan gangguan pada kulit akibat infeksi suatu mikroorganisme. Tujuan: penelitian ini bertujuan untuk mengid…
Pendahuluan: Pengolahan terasi di Indonesia khususnya di Jawa Timur yang kurang sempurna dapat terkontaminasi bakteri salah satunya Vibrio cholera yang menyebabkan diare. Kulit buah naga merah (Hylocereus polyrhizus) terdapat zat antosianin yang sebagai pewarna alami, antioksidan dan antibakteri mengambat pertumbuhan mikroba. Tujuan: Penelitian ini untuk mengetahui adanya bakteri Vibrio chol…
Pendahuluan: Aedes aegypti merupakan vektor penyakit demam berdarah dengue (DBD). Pemutusan rantai penularan Aedes aegypti bisa dilakukan pada fase larva, yaitu menggunakan larvasida yang terbuat dari bahan alami. Sereh (Cymbopogon nardus (L) Rendle) merupakan salah satu tanaman yang bisa digunakan sebagai larvasida Aedes aegypti. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan daya…