ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF PADA NY”A” G2P1A0 33 MINGGU DENGAN KEHAMILAN USIA TERLALU TUA DI BPM SRI RETNANINGSIH, SST DS JOMBATAN KECJOMBANG KABJOMBANG SHYNTIA ANDARWATI*ANY ISRO’AINI**DWI ANIK KARYA SETIARINI*** ABSTRAK Kehamilan usia terlalu tua adalah kehamilan yang terjadi pada wanita berusia lebih dari 35 tahun, baik primi ataupun multi. Kehamilan usia terlalu…
FAKTOR USIA TERHADAP KOMPLIKASI PADA KEHAMILAN AKIBAT KEGAGALAN KONTRASEPSI (Wilayah Kerja Puskesmas Tambakrejo Kec. Tambakrejo Kab. Bojonegoro Jawa Timur) Ihda Nurus Shofa*Muarrofah**Dwi Prasetyaningati ABSTRAK Kegagalan kontrasepsi merupakan terjadinya kehamilan yang tidak diinginkan dan terjadi pada pasangan usia subur berkisar usia 20 – 35 yang sudah menggunakan kontrasepsi tet…
ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF PADA NY “S” G3P2A0 32 MINGGU KEHAMILAN NORMAL (USIA TERLALU TUA) DI BPM NURHAYATI Amd.Keb DESA SUMBER PENGANTEN KECAMATAN JOGOROTO KABUPATEN JOMBANG Titis Fatmala*Lilis Surya Wati**Tri Purwanti*** ABSTRAK Kehamilan pada umur 35 tahun lebih 7 bulan merupakan resiko tinggi. Karena pada umur 35 tahun lebih 7 bulan merupakan masa transisi pada keha…
Tingginya angka kematian kasus hamil pada usia tua (35 tahun). Dapat terjadi abortus, pada rnpersalinan terjadi partus lama, perdarahan abnormal pada masa nifas, pada bayi dapat terjadi rnBBLR dan sindrom down. Tujuan penelitian melaksanakan asuhan kebidanan komprehensif rnpada Ny.”A” dengan usia tua di BPM Ny. Julaikah Amd.Keb di desa Nglele kecamatan rnsumobito jombang.rnHasil asuhan …
Usia ibu hamil terhadap kala II persalinan sangat berpengaruh seperti lamanya tahapan kala II (proses pengeluaran bayi). Bahaya yang mengancam primigravida tua justru berkaitan dengan fungsi organ reproduksi di atas usia 35 tahun yang sudah menurun sehingga bisa mengakibatkan perdarahan pada proses persalinan dan preeklamsia. Tujuan penelitian yaitu melaksanakan asuhan kebidanan komprehe…
ASUHAN KEBIDANAN PADA NY “M” DENGAN USIA IBU LEBIH DARI 35 TAHUN DI BPM FITA PUJI RAHAYU, AMd. Keb. DESA TINGGAR KECAMATAN BANDARKEDUNGMULYO JOMBANGrnGita Andri Pertiwi* Henny Sulistyawati** Fera Yuli Setianingsih***rnABSTRAKrnrnSalah satu ketakutan utama ibu yang hamil dengan usia tua atau lebih dari 35 tahun adalah bayi yang dilahirkan akan menderita Down’s Syndrome. Sebuah kesalahan ge…
Pemenuhan gizi merupakan suatu proses pemberian makanan yang sangat penting dibutuhkan oleh bayi dalam rangka untuk proses pertumbuhan, perkembangan sel bayi. Banyaknya kasus gizi bayi kurang terpenuhi akibat dari kurangnya asupan gizi. Peneliti bertujuan mengidentifikasi perilaku ibu dalam pemenuhan gizi pada bayi usia 6-12 bulan di Desa Sumbermulyo Kecamatan Jogoroto Kabupaten Jombang.rn …