Merokok merupakan salah satu kegiatan buruk yang tidak asing lagi.Dengan berkembangnya zaman gaya hidup masyarakat sudah mulai berganti dari rokok konvensional beralih ke rokok elektrik. Dampak rokok elektrik dapat secara sigifikan menaikan kadar HbCO yang mengakibatkan darah menjadi kental dan lebih pekat, HbCO yang tinggi dalam tubuh menyebabkan kadar haemoglobin meningkat dan mampu menyebabk…
Tuberculosis dapat mempengaruhi semua seri hematopoises terutama pada eritrosit, ketika eritrosit terinfeksi akan terjadi reaksi dimana masa hidup eritrosit menjadi lebih pendek, gangguan tersebut mengakibatkan penurunan jumlah eritrosit, kelainan morfologi eritrosit, dan volume eritrosit. Tujuan penelitian ini adalah Mengidentifikasi gambaran indeks eritrosit pada penderita Tuberculosis (TBC) …
PENDAHULUAN : Pemeriksaan hitung jumlah eritrosit adalah pemeriksaan yang bertujuan untuk menentukan jumlah eritrosit dalam 1μL darah dan digunakan sebagai tes skinning penyakit anemia dan polisitemia. Cara menghitung jumlah eritrosit dapat dilakukan dengan dua metode, yaitu manual dan otomatis. Cara menghitung jumlah eritrosit dapat dilakukan dengan dua metode yaitu manual menggunakan…
Menstruasi merupakan proses fisiologi pelepasan endometrium yang banyak terdapat pembuluh darah dan terjadi setiap satu bulan sekali. Pengeluaran darah selama menstruasi menunjukkan kehilangan simpanan zat besi secara cepat sesuai dengan banyaknya darah yang keluar sedangkan semakin lama wanita mengalami menstruasi maka semakin banyak pula darah yang keluar dan semakin banyak kehilangan timbuna…
GAMBARAN KADAR HEMOGLOBIN DAN JUMLAH ERITROSIT PEKERJA YANG TERPAPAR BAHAN KIMIA LEM PADA HOME INDUSTRY SEPATU (Studi di Desa Sambiroto Kec. Sooko Kab. Mojokerto) Apriliana* Hariyono** Evi Puspita Sari*** ABSTRAK Paparan bahan kimia lem yang terhadap tubuh manusia masuk melalui pernapasan, kulit dan mulut. Bahan kimia benzena dalam tubuh akan terdistribusi kedalam sumsum tulang. Seh…