Diare adalah salah satu penyebab kematian yang paling umum. Diare menyebabkan kegagalan pertumbuhan dan bahkan penurunan berat badan permanen karena hilangnya cairan dan dehidrasi. Masalah yang terjadi adalah buang air besar yang sering dengan konsistensi lembek atau berair, kadang-kadang bahkan sepenuhnya cair, yang terjadi tiga kali atau lebih dalam sehari, sering disebabkan oleh bakteri Esch…
Pneumonia adalah infeksi yang di akibatkan oleh bakteri atau virus streptococcus pneumonia yang mengakibatkan peradangan padakantung udara paru-paru.Tujuan studi kasus ini adalah melaksanakan asuhan keperawatan pada klien pneumonia dengan masalah bersihan jalan napas tidak efektif. Desain penelitian berikut ini menggunakan pendekatan deskriptif. Partisipan yang digunakan adalah 2 klien yang…