Gagal ginjal kronis merupakan kondisi ginjal yang mengalami kelainan struktural atau terdapat gangguan pada fungsi ginjal yang dapat menyebabkan gangguan metabolisme salah satunya asam urat. Pasien gagal ginjal kronis mengalami gangguan ekskresinya sehingga menyebabkan sintesis asam urat yang berlebih dalam tubuh dan menumpuk dalam darah. Penumpukan kadar asam urat pada pasien gagal ginjal kron…
Gagal Ginjal Kronis merupakan penyakit yang bersifat irreversible dengan kelainan struktur maupun fungsi ginjal. Gagal ginjal kronis ditandai dengan satu atau lebih tanda kerusakan ginjal salah satunya yaitu abnormalitas sedimen urine. Silinder (casts) adalah salah satu unsur organik sedimen urine. Silinder lilin paling sering ditemukan pada pasien dengan gagal ginjal kronis berat. Pada sumber …