Gagal ginjal kronis merupakan kondisi ginjal yang mengalami kelainan struktural atau terdapat gangguan pada fungsi ginjal yang dapat menyebabkan gangguan metabolisme salah satunya asam urat. Pasien gagal ginjal kronis mengalami gangguan ekskresinya sehingga menyebabkan sintesis asam urat yang berlebih dalam tubuh dan menumpuk dalam darah. Penumpukan kadar asam urat pada pasien gagal ginjal kron…
Gagal ginjal adalah suatu keadaan yang ditandai dengan penurunan fungsi ginjal, dimana kemampuan tubuh gagal untuk mempertahankan metabolisme dan keseimbangan cairan. Pada penyakit gagal ginjal salah satu masalah yang sering muncul yaitu fungsi ekskresi ginjal yang berkaitan dengan elektrolit. Kadar elektrolit yang tidak normal di dalam tubuh maka akan menimbulkan berbagai gangguan terutama ter…
ABSTRAK HUBUNGAN DUKUNGAN SOSIAL DENGAN KEPATUHAN PASIEN GAGAL GINJAL KRONIK DALAM MENJALANI TERAPI HEMODIALISA (Di Poli RSUD Jombang) Mei Windarti*Hindyah Ike**Auliasari Siskaningrum*** Penyakit ginjal kronik merupakan sindroma klinis akibat kerusakan nefron yang mengakibatkan kegagalan fungsi tubuh. Salah satu masalah yang menjadi kegagalan hemodialisa yaitu kepatuhan. Kepatuhan pasien…
Chronic Renal Failure Disease is grouped as chronic and dangerous disease. It Usually rnneeds long time to cure it and continuity medication. This Continuity medication will make rnphysical disturbance, psychological and social of chronic renal failure patient. Advise and rnfamily support can give physical and mental effect of chronic renal failure patient that rnundergoing Hemodialysis. This …