Pendahuluan: Hipertensi menjadi salah satu pembunuh pada seseorang dikarenakan sebagian besar kasusu tidak menunjukan gejala apapun dan tanpa di sadari penderita sudah mengalami komplikasi. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis pengaruh senam hipertensi terhadap penurunan tekanan darah pada lansia penderita hipertensi di Dusun Tanjunganom Desa Bulurejo, Kecamatan Diwek, Kabupaten Jombang. Me…
PENGARUH SENAM YOGA TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA LANSIA YANG MENGALAMI HIPERTENSI (Studi di Desa Plandi Kecamatan Jombang Kabupaten Jombang) Rofbig Adi Sena* Hindyah Ike S** Endang Y*** ABSTRAK Masalah hipertensi pada lansia dikarenakan adanya riwayat hipertensi dalam keluarga, kelebihan berat badan yang diikuti dengan kurangnya kepatuhan dalam diet, dikarenakan perubahan sec…
ABSTRAK Hipertensi merupakan salah satu faktor penting sebagai pemicu Penyakit Tidak Menular seperti penyakit jantung, stroke dan dimana dari dua pertiganya terdapat dinegara berkembang yang mengalami penyebab kematian di seluruh dunia meninggal setiap tahurnnya dan diperkirakan 1 miliyar penduduk di dunia yang menderita hipertensi. Tujuan dari penelitian ini untuk menganalisis pemberian ar…
ABSTRAK Pendahuluan: Permasalahan hipertensi telah menjadi fenomena pemberitaan yang telah menjadi salah satu masalah teratas di Indonesia. Hipertensi sebagai salah satu penyakit yang sering timbul di masyarakat, apabila tidak dikendalikan dengan baik akan menimbulkan kerusakan pada target organ khususnya pada otak, jantung, ginjal, mata dan pembuluh darah perifer. Pembuatan penelitian bert…
HUBUNGAN KEPATUHAN MINUM OBAT TERHADAPPENINGKATAN TEKANAN DARAH PADA PENDERITA HIPERTENSI (Studi Di Desa Plandi Dsn Parimono Kec.Jelakombo Kab. Jombang) ABSTRAK Rizki Maryanti Penyakit hipertensi banyak diderita oleh masyarakat Indonesia akibat dari perubahan gaya hidup, dan penyebab berbagai penyakit berat. Tujuan penelitian ini menjelaskanhubungan kepatuhan minum obat terhada…
PENGARUH PROGRAM PENGELOLAAN PENYAKIT KRONIS (PROLANIS) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PASIEN HIPERTENSI BERBASIS TEORI CARING (Di Puskesmas Bandarkedungmulyo Kabupaten Jombang Tahun 2017) Ika Purwanti Ningsih*Hariyono**Ucik Indrawati*** ika_purwanti72@yahoo.com ABSTRAK Hipertensi merupakan masalah kesehatan masyarakat yang sampai saat ini menduduki peringkat tertinggi serta t…