Perkembangan kognitif merupakan kemampuan berpikir, salah satu faktor yang dapat mempengaruhi perkembagan kognitif anak yaitu penggunaan smartphone. Penggunaan smartphone secara terus - menerus juga akan berdampak negatif terhadap pola pikir. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan intensitas penggunaan smartphone dengan perkembangan kognitif pada anak usia 4-6 tahun di Taman Kanak…
Anak usia prasekolah dapat mengalami gangguan perkembangan sosial emosional seperti sulit berinteraksi dengan orang lain serta bersikap agresif dikarenakan penggunaan gadget selama satu sampai dua jam bahkan lebih untuk menonton video atau bermain game. Tujuan dari penelitian untuk mengetahui gangguan perkembangan sosial dan emosional pada anak usia prasekolah akibat penggunaan gadget berdasark…
Pendahuluan: Masa prasekolah merupakan periode yang penting dalam proses pertumbuhan dan perkembangan manusia. Anak dapat mengalami gangguan perkembangan seperti gangguan dalam mengontrol emosi dan sulit bersosialisasi dikarenakan menggunakan smartphone atau gadget selama satu sampai dua jam bahkan lebih untuk menonton video dan bermain game. Tujuan dari penelitian ini untuk menganalisis penggu…
Di Indonesia penggunaan gadget dikalangan mahasiswa berada diposisi tertinggi. Mahasiswa saat ini banyak menggunakan gadget pada saat proses perkuliahan. Hal ini membuat mahasiswa tidak dapat memusatkan perhatiannya pada materi pembelajaran. Sumber data pencarian basis data elektronik komprehensif dilakukan di Pubmed, Perpusnas, Elsevier, PMC dan Google scholar dengan kriteria inklusi …
rnPengaruh Pemberian Gadget Pada Anak Usia Dini Terhadap Perkembangan Psikososial Anak Usia 4-6 rnNovian Waskito Yuwono*Darsini**Yunan Yusuf H***rnrnABSTRAKrnPemberian gadget yang terlalu dini menyebabkan dampak negatif terhadap perkembangan psikososial anak di usia dini. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh pemberian gadget pada anak usia dini terhadap perkembangan psikosos…
ABSTRAK Perkembangan gadget yang sangat pesat, memberikan dampak dalam interaksi karena anak dengan penggunaan gadget yang berlebihan, aktif dengan dunianya sendiri. Tujuan penelitian untuk mengetahui hubungan penggunaan gadget dengan perkembangan interaksi sosial anak usia pra sekolah. Desain penelitian cross sectional. Populasi 47 anak TK Dharma Wanita usia 3-6 tahun di Desa Wirobiting, Sid…
Anak lebih memilih duduk diam di depan gadget dan menikmati dunia yang ada rndi dalam gadget tersebut. Hal ini tentu berdampak buruk bagi kesehatan dan rnperkembangan tubuh anak, selain itu menghabiskan waktu di depan gadget juga rndapat pengaruh buruk bagi kemampuan sosialisasi anak. Sebaiknya orang tua rnperlu mengawasi anak-anaknya dalam menggunakan gadget sehingga tidak rnberdampak p…