Pendahuluan: Fraktur collum femur merupakan salah satu fraktur yang sering terjadi, terutama pada usia lanjut, dan sering menimbulkan nyeri hebat serta keterbatasan mobilitas. Nyeri pasca operasi yang tidak ditangani dengan baik dapat memperlambat proses penyembuhan, menurunkan kualitas hidup, serta meningkatkan risiko komplikasi. Metode: Penelitian ini menggunakan desain studi kasus pada satu …
Pendahuluan: Fraktur cruris merupakan salah satu fraktur yang sering terjadi , dan sering menimbulkan nyeri hebat serta keterbatasan dalam mobilitas. Nyeri pasca operasi yang tidak ditangani dengan baik dapat memperlambat proses penyembuhan, menurunkan kualitas hidup, serta meningkatkan risiko komplikasi. Oleh karena itu, diperlukan asuhan keperawatan yang tepat untuk mengurangi nyeri dan mendu…
Pendahuluan Fraktur merupakan terputusnya kontinuitas jaringan tulang baik parsial maupun total. Pada kondisi tersebut, terjadi perubahan yang mengakibatkan gangguan fungsi pada otot dan sendi sehingga muncul masalah hambatan mobilitas fisik. Salah satu tindakan untuk mengatasi kondisi tersebut yaitu latihan ROM. Tujuan penelitian ini untuk memberikan asuhan keperawatan dengan masalah pemenuhan…
ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN POST OP CLOSE FRAKTUR FEMUR DENGAN MASALAH HAMBATAN MOBILITAS FISIKrnDI RUANG ASOKA RSUD JOMBANGrnrnrnErwind Bagus Setiawan*Maharani Tri P**Dwi Puji W***rnrnrnABSTRAKrnrnAsumsi masyarakat yang masih beredar luas adalah seseorang yang mengalami patah tulang hanya perlu dibawa ke dukun tulang (pijat), Dari asumsi yang keliru ini perlu diluruskan, efek buruk dari pat…
Aktivitas manusia banyak menyebabkan beberapa masalah dalam dunia kesehatan salah satunya rnadalah fraktur atau patah tulang. Fraktur umumnya disebabkan oleh trauma atau aktivitas fisik di rnmana terdapat tekanan yang berlebihan pada tulang.rnTujuan dari Asuhan Keperawatan adalah untuk memberikan Asuhan Keperawatan gangguan rnmobilitas fisik pada Tn “S” dengan post op fraktur pr…
ABSTRAK Hambatan mobilitas fisik pada klien post sectio caesarea berisiko kematian 25 kali lebih besar dan berisiko infeksi 80 kali lebih tinggi dibanding persalinan pervaginam. Dalam membantu jalannya penyembuhan ibu post sectio caesarea disarankan untuk melakukan mobilisasi dini. Tujuan studi kasus ini adalah melaksanakan asuhan keperawatan pada klien dengan kasus post sectio caesarea …
ASUHAN KEPERAWATAN KLIEN STROKE NON HEMORAGIC DENGAN MASALAH HAMBATAN MOBILITAS FISIK DI RUANG FLAMBOYAN RSUD JOMBANG *Wahyu Satria, **Kurniawan*Imam Fathoni,***Dwi Harianto Email : wahyusatriakurniawansatria@gmail.com ABSTRAK Pendahuluan : Stroke merupakan penyebab kematian nomor dua di dunia setelah penyakit jantung. Stroke menimbulkan banyak berbagai masalah, salah satunya adala…
Stroke merupakan keadaaan yang terjadi saat otak rusak akibat aliran darah terganggu. rnBerdasarkan data yang di peroleh angka kejadian stroke meningkat. Tujuan dari asyhan rnkeperawatan ini adalah mampu melaksanakan Asuhan Keperawatan pada Tn. “P” secara rnmenyeluruh dengan masalah mobilitas fisik pada kasus stroke . Metode yang digunakan rndalam melakukan asuhan keperawatan secara menyelu…