Pendahuluan Sindrom nefrotik merupakan penyakit atau kelainan ginjal yang terjadi akibat peningkatan permeabilitas dari glomerulus dan ditandai dengan gejala klinis yang terdiri dari: proteinuria, hipoalbuminemia, edema dan hiperlipidemia. Tujuan penelitian ini untuk melaksanakan asuhan keperawatan pada anak dengan kasus sindrom nefrotik. Metode penelitian yang di gunakan adalah studi kasus, st…