Sumber pencemaran udara tertinggi di Indonesia adalah polusi kendaraan bermotor, asap pabrik, dan asap rokok. Hal ini dapat mempengaruhi kesehatan terutama pada sistem pernafasan yang menyebabkan terjadinya Penyakit Paru Obstruksi Kronik (PPOK). Terhambatnya aliran udara pada pasien PPOK dapat mengakibatkan terjadinya sesak nafas. Sesak nafas merupakan gejala kompleks yang dapat mengakibatkan p…