PENGETAHUAN KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA DENGAN PENCEGAHAN HIV/AIDS rn(Studi di SMA PGRI 2 Jombang Kabupaten Jombang Kecamatan Jombang)rnrnMega Wahyu Esti Kartika*,Ita Ni’ Matuz,Z **,Ratna Sari Dewi***rnrnrnrnABSTRAKrnKesehatan reproduksi remaja sama halnya dengan kesehatan pada umumnya, hak setiapmanusia. Untuk mampu mencapainya, diperlukan pengetahuan tentang kesehatan reproduksi yang benar …
Kehamilan, Persalinan, Nifas, Bayi Baru Lahir merupakan kondisi yang normal. rnKondisi tersebut dikatakan normal karena tidak ada komplikasi dan akan terus rnberlangsung normal ketika diberikan asuhan kebidanan secara komprehensif. Namun, rnkondisi kehamilan ini bisa berubah menjadi abnormal ketika terjadi komplikasi pada rnkehamilan, persalinan dan nifas. proses bersalin secara Sectio cesaria …