ABSTRAK Pendahuluan: Gangguan tidur pada wanita hamil bisa berupa penurunan gelombang tidur yang lamban. Pada trimester III jumlah gangguan tidur lebih tinggi, karena adanya ketidaknyamanan seperti nyeri pinggang, banyak buang air kecil, spontan bangun dari tidur, gerakan janin, kelelahan dan kesulitan memulai tidur atau sulit tidur sampai pagi. Tujuan Penelitian: Tujuan penyusunan tugas ak…