Pendahuluan : Anak usia prasekolah termasuk golongan yang rentan terhadap pemberian makan, sehingga membutuhkan nutrisi dalam jumlah yang relatif besar. Salah satu faktor yang mempengaruhi gizi kurang pada usia anak prasekolah yaitu terjadinya penyakit karies gigi yang masih menjadi masalah kesehatan serius. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis hubungan karies gigi dengan status gizi pada …
Penyakit paru obstruksi kronik (PPOK) akan berdampak negative dengan kualitas hidup penderita, termasuk pasien yang berumur >40 tahun akan menyebabkan disabilitas penderitanya. Penyakit ini memiliki prognosis yang akan terus memburuk seiring dengan bertambahnya waktu. Salah satu dampak yang akan dirasakan oleh pasien adalah adanya batuk produktif yang terjadi terus menerus. Tujuan penelitian in…
Pendahuluan : Bayi dengan berat badan lahir rendah merupakan masalah yang sangat kompleks dan memberikan kontribusi berbagai hasil kesehatan yang buruk karena tidak hanya menyebabkan tingginya angka morbiditas dan mortalitas, tetapi dapat juga menyebabkan kecacatan, gangguan, atau menghambat pertumbuhan dan perkembangan kognitif, dan penyakit kronis dikemudian hari.Tujuan dari penelitian untuk …
Pendahuluan : Penyakit hipertensi merupakan peningkatan tekanan darah diperkirakan menyebabkan 7,5 juta kematian diseluruh dunia apabila hipertensi tidak di obati dalam jangkau waktu yang lama bisa menyebabkan berkurangnya sumplai oksigen ke sel-sel otak (stroke iskhemik), penyakit ini bisa menyebabkan gagal ginjal dalam waktu lama dapat menimbulkan kematian. Tujuan : Mengetahui Asuhan keperawa…
Pendahuluan Salah satu penyebab jumlah kematian pada bayi baru lahir adalah ikterus. Ikterus neonatus merupakan keadaan klinis pada bayi ditandai warna kuning yang terdapat di kulit, konjungtiva dan sklera mata disebabkan oleh menumpuknya bilirubin bebas di dalam darah yang berlebihan. Tujuan penelitian ini untuk mengidentifikasi asuhan keperawatan pada klien dengan diagnosa medis ikterus neona…
Pendahuluan: Dengue Hemorrhage Fever merupakan penyakit infeksi yang disebabkan oleh virus dengue yang ditularkan melalui gigitan nyamuk Aedes. Kekurangan volume cairan pada pasien Dengue Hemorrhage Fever disebabkan meningkatnya permeabilitas vaskuler. Tujuan penelitian ini adalah melaksanakan asuhan keperawatan pada klien yang mengalami Dengue Hemorrhage Fever dengan masalah kekurangan volume …
Pendahuluan : Pneumonia disebabkan oleh virus, bakteri dan jamur. Pneumonia merupakan infeksi pernafasan akut yang berakibat buruk. Umumnya tersebar dari seseorang yang terpapar dilingkungan yang terdapat tempat tinggal atau melakukan kontak langsung dengan orang-orang yang terinfeksi. Tujuan penelitian ini yaitu menganalisis asuhan keperawatan pada klien pneumonia di RSUD Jombang. Metode : pen…
Pendahuluan: Setiap wanita menginginkan persalinannya berjalan lancar dan melahirkan bayi yang sempurna. Seperti yang telah diketahui ada dua cara kelahiran yaitu persalinan pervaginam yang lebih dikenal persalinan normal dan persalinan dengan operasi sesar dapat juga disebut kelahiran sesar juga dikenal dengan istilah seksio sesaria atau Sectio Caesaria (SC), adalah pelahiran janin melalui ins…
Jahe zingiber officinale merupakan tanaman jenis rimpang yang tumbuh dari daerah dataran rendah hingga pegunungan dan merupakan tanaman obat. Penyakit infeksi yang disebabkan oleh bakteri klebsiella pneumoniae merupakan jenis penyakit yang paling banyak terjadi pada penduduk di Indonesia salah satu penyakit yang disebabkan oleh bakteri tersebut infeksi saluran kemih (ISK). Tujuan dari penelit…
Klebsiella pneumoniae merupakan masalah kesehatan dengan angka kematian tinggi. Klebsiella pneumoniae merupakan penyakit infeksi penyebab infeksi saluran kemih (ISK) dengan sebagian besar disebabkan oleh mikroorgansime seperti bakteri, jamur, virus maupun parasit. Menurut Departemen Kesehatan Republik Indonesia jumlah pengidap ISK di Indonesia memperoleh 90100 kasus per 100.000 populasi pertahu…