PENGARUH PEMBERIAN PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG CUCI TANGAN PAKAI SABUN TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN ANAK SEKOLAH DI SDN 2 BARUrnAsma Sri Wardani* Christina T. Setiawan ** Samsudin***rn rnABSTRAKrnPendidikan kesehatan tentang cuci tangan pakai sabun merupakan salah satu perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS), dan telah menjadi perhatian dunia, hal ini karena masalah kurangnya praktek cuci tanga…
Pengaruh Promosi Kesehatan Terhadap Perilaku Penggunaan Jamban Sehatrn(Studi di Desa Boncong Kecamatan Bancar Kabupaten Tuban)rnNovita Pristyawati*Darsini**Yunan Yusuf H***rnrnABSTRAKrnJamban adalah suatu bangunan yang berfungsi mengumpulkan kotoran manusia yang tersimpan pada tempat tertentu. Pembuangan kotoran (feces dan urina) yang tidak sesuai aturan dapat menyebabkan terjadinya penyebaran …
Anemia dalam kehamilan adalah kondisi ibu dengan kadar hemoglobin dibawah 11 gr% pada trimester I dan III atau kurang dari 10,5 gr% pada trimester II. Anemia dalam kehamilan yang paling sering dijumpai adalah anemia gizi besi disebabkan kurangnya asupan zat besi dalam makanan. Berdasarkan hasil studi pendahuluan yang dilakukan pada awal bulan Januari 2016 terhadap 10 orang ibu hamil, sebanyak 3…
Model pembelajaran problem based learning merupakan salah satu strategi pembelajaran yang dapat rnmenolongmahasiswa untuk meningkatkan keterampilan yang dibutuhkan pada era globalisasi saat rnini.Berdasarkan studi pendahuluan dengan melakukan observasi dan wawancara pada 10 mahasiswa rndidapatkan 7 mahasiswa mengatakan tidak terlalu menyukai metode ceramah sedangkan 3 mahasiswa rnlainnya …
PENGETAHUAN KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA DENGAN PENCEGAHAN HIV/AIDS rn(Studi di SMA PGRI 2 Jombang Kabupaten Jombang Kecamatan Jombang)rnrnMega Wahyu Esti Kartika*,Ita Ni’ Matuz,Z **,Ratna Sari Dewi***rnrnrnrnABSTRAKrnKesehatan reproduksi remaja sama halnya dengan kesehatan pada umumnya, hak setiapmanusia. Untuk mampu mencapainya, diperlukan pengetahuan tentang kesehatan reproduksi yang benar …
PERBEDAAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN BPJS DAN NON BPJS TERHADAP PELAYANAN KESEHATAN PADA PASIEN RAWAT JALAN DI RUANG BP UMUMrn(Studi di Puskesmas Peterongan Kecamatan Peterongan Kabupaten Jombang)rnTahun 2016rnLinda Wahyu Sukma*Arif Wijaya**Erni Setiyorini***rnABSTRAKrnrnPeserta BPJS sering mengeluh terhadap pelayanan kesehatan di lingkungan pelayanan kesehatan, karena di sebabkan pelayanan yang k…
PENYULUHAN KESEHATAN TERHADAP PERSEPSI REMAJArnTENTANG KESEHATAN REPRODUKSI rn(Di SMPN 1 Wonosalam Kecamatan Wonosalam Kabupaten Jombang)rnrnRozi Romadoni*Muarrofah**Baderi***rnrnABSTRAKrnrnRemaja harus memiliki persepsi yang baik tentang kesehatan reproduksi dimulai saat mereka memasuki masa pubertas. Salah satu cara untuk meningkatkan persepsi remaja tentang kesehatan reproduksi adalah dengan…
PENGARUH PENYULUHAN KESEHATAN TERHADAP SIKAP IBU DALAM PENCEGAHAN KEJANG DEMAM PADA BALITArn( Studi di Dusun Mojosongo Desa Balongbesuk Kecamatan Diwek rnKabupaten Jombang )rnrnVivit Kresnawati*, Endang Yuswatiningsih **, Anna Kurnia ***rnrnABSTRAKrnrnKejang demam sering terjadi pada anak usia 6 bulan sampai 5 tahun. Hal ini terjadi karena adanya proses ekstrakranium. Banyak orang tua yang pan…
Minat Masyarakat Tentang Keikutsertaan BPJS Kesehatan MandirirnNur Ulan Nihayah*Arif Wijaya**Erni Setyorini***rnrnABSTRAKrnrnBPJS merupakan salah satu lembaga sosial yang menyelenggarakan program seperti Jaminan Sosial yang ada di Indonesia. Mulai 1 April 2016 akan terjadi kenaikan tarif iuran BPJS perbulan, hal ini menimbulkan keresahan bagi masyarakat. Masyarakat juga masih bayak yang belum m…
PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN DENGAN SIKAP REMAJA DALAM rnMENCEGAH LESBIAN, GAY, BISEKSUAL, TRANSGENDER(LGBT)rn(Studi di SMKN 2 Jombang) rnPanji Adi Kumoro* Endang Yuswatiningsih ** Anna Kurnia ***rnABSTRAKrnPada usia remaja seorang remaja dituntut untuk mengambil keputusan bagi masa depannya rnsecara mandiri. Perasaan dan sikap bingung akan mereka alami ketika harus mengambil rnkeputusan tenta…